RajaBackLink.com

Home / Headline

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:44 WIB

Kapolres Gowa Bersama Forkopimda Sambut Kunjungan Kerja Menteri Pertanian di Patallasang

Redaksi - Penulis Berita

 

Kapolres Gowa Bersama Forkopimda Sambut Kunjungan Kerja Menteri Pertanian di Patallasang

Kapolres Gowa AKBP R.T.S Simanjuntak, S.H., S.I.K., M.M., M.I.K., bersama Forkopimda Kabupaten Gowa, menyambut kunjungan kerja Menteri Pertanian DR. Ir. Andi Amran Sulaiman. M.P, di Desa Sunggumanai, Kecamatan Patallasang, Kabupaten Gowa, Jum’at (11/10/2024).

Menteri Pertanian Dalam kunjungannya didampingi oleh sejumlah pejabat tinggi, termasuk Kabaharkam Polri KOMJEN POL. Dr. H. Fadil Imran, M.Si, Pj. Gubernur Sulsel Zudan Arif Fakhrulloh, Kapolda Sulsel IRJEN. POL. Yudhiawan, S.H., S.I.K., M.H., M.Si.

Baca Juga :  Peduli Lingkungan, Polres Aceh Timur Bersihkan Tumpukan Sampah Irigasi

Kunjungan kerja ini diadakan dalam rangka pelaksanaan kegiatan panen padi dan penanaman kembali di lokasi yang sama. Selain itu, Menteri Pertanian bersama Kabaharkam Polri juga menyerahkan bantuan kepada para petani yang di Terima secara simbolis oleh Bupati Gowa, sebagai upaya mendukung peningkatan produktivitas pertanian di wilayah tersebut.

Baca Juga :  Bupati Melawi H.Dadi Sunarya Usfa Yursa Melakukan Pemotongan Tumpeng Dalam HUT PGRI Ke-76 Dan Hari Guru Nasional Tahun 2021.

Kapolres Gowa bersama Forkopimda berperan aktif dalam menyukseskan acara ini, memastikan kelancaran serta keamanan kegiatan.

Kehadiran Kabaharkam dan Kapolda Sulsel menegaskan pentingnya sinergi antara pemerintah, Polri, dan masyarakat dalam menjaga stabilitas serta mendukung kemajuan sektor pertanian.

Kegiatan ini diharapkan mampu mendorong peningkatan hasil pertanian di Kabupaten Gowa serta memberikan dampak positif bagi kesejahteraan petani setempat.

Humas Polres Gowa

Berita ini 10 kali dibaca

Share :

Baca Juga

DPP & DPC LEMBAGA ALIANSI INDONESIA DIVISI BASUS D-88 MENGINGATKAN KEPADA ULP ( UNIT LAYANAN PENGADAAN ) DI LINGUKUNGAN PEMKAB MUARA ENIM JANGAN ADA YANG BERMAIN DALAM PROSES LELANG

Daerah

DPP & DPC LEMBAGA ALIANSI INDONESIA DIVISI BASUS D-88 MENGINGATKAN KEPADA ULP ( UNIT LAYANAN PENGADAAN ) DI LINGUKUNGAN PEMKAB MUARA ENIM JANGAN ADA YANG BERMAIN DALAM PROSES LELANG
Perintah Kasad Jangan Ragu Untuk Bertindak Tegas*

Headline

Perintah Kasad Jangan Ragu Untuk Bertindak Tegas*
Tinjau Pos Pam, Polri Paparkan Upaya Wujudkan Mudik Aman dan Sehat

Headline

Tinjau Pos Pam, Polri Paparkan Upaya Wujudkan Mudik Aman dan Sehat
Para Tenaga Kesehatan Aceh Timur Non ASN Serbu Kantor Bupati, Oh Ternyata..

Headline

Para Tenaga Kesehatan Aceh Timur Non ASN Serbu Kantor Bupati, Oh Ternyata..
Cegah Lakalantas Bagi Pengguna Jalan, Bhabinkamtibmas Polsek Bontonompo Bantu Warga Menyebrang Jalan 

Headline

Cegah Lakalantas Bagi Pengguna Jalan, Bhabinkamtibmas Polsek Bontonompo Bantu Warga Menyebrang Jalan 
Bhabinkamtibmas Kelurahan Sabintang Berikan Bantuan Bibit Sayuran kepada Warga

Headline

Bhabinkamtibmas Kelurahan Sabintang Berikan Bantuan Bibit Sayuran kepada Warga
Kapolri: Layani dan lindungi, serta perhatikan rasa keadilan masyarakat.

Headline

Kapolri: Layani dan lindungi, serta perhatikan rasa keadilan masyarakat.
Kunjungi Panti Asuhan, Kapolres Takalar Berbagi Paket Sembako 

Headline

Kunjungi Panti Asuhan, Kapolres Takalar Berbagi Paket Sembako