RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Kamis, 5 Agustus 2021 - 20:50 WIB

Pangkostrad Dampingi Kasad Tinjau Demonstrasi Meriam M119A2 105 MM Howitzer Milik US ARMY

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Panglima Kostrad (Pangkostrad), Letjen TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., mendampingi Kasad Jenderal TNI Andika Perkasa meninjau Demonstrasi Meriam M119A2 105 MM Howitzer Milik US ARMY pada latihan bersama Garuda Shield-15/2021 di Puslatpur, Baturaja. Kamis (5/8/2021).

Dalam kegiatan ini, Pangkostrad melihat langsung satu regu pasukan tentara Amerika (US ARMY) mendemonstrasikan penyiapan penembakan meriam M119A2 105 MM Howitzer serta mendengarkan penjelasan teori bagaimana prosedur dari mulai penyiapan tempat, peninjauan dan pelaksanaan penembakan yang dijelaskan langsung oleh prajurit US Army.

Baca Juga :  Danramil 04/KS Bersama Babinsa Ramaikan Kegiatan Sport Tourism Kepulauan Seribu

Untuk diketahui, Latma LFX Garuda Shield 15/2021 kali ini melibatkan 2 Satuan Yonarmed TNI-AD yaitu Yonarmed 10/Roket dan Yonarmed 15/105mm Tarik serta 2 satuan Armed US Army yaitu 1-94th FAB/Himars dan 2-11 FA/105mm. (Penkostrad).

Baca Juga :  Meskipun Di Masa Pandemi Covid 19, Bhabinkamtibmas DDS Di Rumah Warganya Dengan Menyampaikan Tetap Patuhi Prokes

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Berita ini 14 kali dibaca

Share :

Baca Juga

TNI AL Dumai Hadiri Apel Pengamanan Menyambut Tahun Baru 2022

Nusantara

TNI AL Dumai Hadiri Apel Pengamanan Menyambut Tahun Baru 2022
Bersama Tiga pilar dan Babinsa Jajaran, Danramil 01/Koja Jakarta Utara laksanakan Pengamanan di Islamic Center

Nusantara

Bersama Tiga pilar dan Babinsa Jajaran, Danramil 01/Koja Jakarta Utara laksanakan Pengamanan di Islamic Center
Koramil 08/Duren Sawit Kolaborasi Dengan Ketua RW Pondok Kopi dan Kesdam Jaya, Gelar vaksinasi Booster

Nusantara

Koramil 08/Duren Sawit Kolaborasi Dengan Ketua RW Pondok Kopi dan Kesdam Jaya, Gelar vaksinasi Booster
Polres Minsel Bentuk 3 Tim Operasi, Optimalkan Ops Aman Nusa-II

Nasional

Polres Minsel Bentuk 3 Tim Operasi, Optimalkan Ops Aman Nusa-II
Satkor Koarmada I Gelar Latihan VBSS

Headline

Satkor Koarmada I Gelar Latihan VBSS
Event Word Superbike Forkopimda NTB Tinjau Vaksinasi Presisi Merdeka Mandalika

Nusantara

Event Word Superbike Forkopimda NTB Tinjau Vaksinasi Presisi Merdeka Mandalika
Kami Butuh Tanggul Pak Gubernur.

Aceh

Kami Butuh Tanggul Pak Gubernur.
Jalin Silaturahmi Dengan Para Tokoh Ulama, Danramil 02/Pondok Gede Ikuti Sholat Jum’at Keliling Bersama Camat Pondok Gede

Nusantara

Jalin Silaturahmi Dengan Para Tokoh Ulama, Danramil 02/Pondok Gede Ikuti Sholat Jum’at Keliling Bersama Camat Pondok Gede