RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 22 September 2021 - 18:26 WIB

Kodim 0501/JP BS dan Koarmada I Kolaborasi Baksos Donor Darah

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.Com Kodam Jaya – Jakarta Pusat, (22/9) Kodim 0501/JP BS melakukan kolaborasi dengan Koarmada I menggelar bakti sosial donor darah yang dilaksanakan di GOR OB Syaaf, Jl. Gunung Sahari No. 67 Jakarta pusat.

Bakti sosial yang digelar dalam rangka HUT Ke-76 TNI TA 2021, dipimpin oleh Kaur Bakti TNI Kapten Kav Irwan Setiawan dari Kodim 0501. Sementara penanggungjawab kegiatan dipimpin oleh Kolonel Laut (Kes) Hengki Setiahati dari Koarmada I.

Baca Juga :  Kasad Tinjau TNI AD Manunggal Air di Pemukiman Eks Timor Timur

Mendukung kegiatan, pihak penyelenggaran melibatkan 15 orang tenaga medis dari PMI yang dalam kegiatannya melayani puluhan pendonor.

Data sementara ada 80 orang dari berbagai instansi TNI dan warga yang mengikuti aksi mulia donor darah termasuk mitra koramil jajaran, wanra koramil jajaran, serta warga masyarakat.

Baca Juga :  Kebut Pelayanan Vaksinasi Covid-19 Dosis ke-3 Bagi Prajurit, PNS dan Mayarakat Umum

Seperti yang disampaikan Kaur Bakti TNI Kapten Kav Irwan Setiawan, baksos donor darah merupakan upaya rutin yang dilakukan secara berkala untuk mengantisipasi kekurangan stok darah di PMI.

“Dilaksanakannya bakti sosial donor darah ini bisa membantu penyediaan stok darah. Terima kasih kepada semua unsur yang ikut mendonorkan darahnya”, tutur Kaur Bakti TNI kepada media.
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Syarip H

Berita ini 18 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Pangdam Jaya Hadiri Peresmian Layanan Vaksinasi Mobil Keliling Sentra Vaksinasi Serviam

Nusantara

Pangdam Jaya Hadiri Peresmian Layanan Vaksinasi Mobil Keliling Sentra Vaksinasi Serviam
Danyonarmed 12 Kostrad : Mentaati Peraturan Pemerintah Adalah Solusi Terbaik Saat ini

Headline

Danyonarmed 12 Kostrad : Mentaati Peraturan Pemerintah Adalah Solusi Terbaik Saat ini
Danlantamal XI Merauke Pimpin Sertijab Asops Danlantamal XI

Nusantara

Danlantamal XI Merauke Pimpin Sertijab Asops Danlantamal XI
Konvoi 33 KRI Awali Latihan di Perairan Bubus Kecamatan Belinyu Menuju Daerah Latopsfib

Nusantara

Konvoi 33 KRI Awali Latihan di Perairan Bubus Kecamatan Belinyu Menuju Daerah Latopsfib
Jaga Ketahanan Tubuh dan Jiwa Korsa Yonbekang 2 Kostrad Laksanakan Gowes Bersama

Nusantara

Jaga Ketahanan Tubuh dan Jiwa Korsa Yonbekang 2 Kostrad Laksanakan Gowes Bersama
Kaur Komsos Kodim 0507/Bekasi Hadiri Peresmian Louncing Warung NKRI

Nusantara

Kaur Komsos Kodim 0507/Bekasi Hadiri Peresmian Louncing Warung NKRI
Berikan Semangat, Ini Yang Disampaikan Danramil-06/Kelapa Gading Kepada Saka Wira Kartika

Nusantara

Berikan Semangat, Ini Yang Disampaikan Danramil-06/Kelapa Gading Kepada Saka Wira Kartika
Peringati HUT Ke-59, Yonkav 8 Kostrad Gelar Bakti Sosial

Nusantara

Peringati HUT Ke-59, Yonkav 8 Kostrad Gelar Bakti Sosial