RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 11 Maret 2022 - 14:53 WIB

Antusias Warga Hari Ke2 Serbuan Vaksin TNI Koramil-06/Kelapa Gading

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta Utara– Kodim 0502/Jakarta Utara bersama Koramil-06/Kelapa Gading menggelar serbuan Vaksinasi TNI hari ke2 secara serentak di jajaran Kodam Jaya bertempat di Aula Kantor RW 08 Gading Kirana Jl. Hibrida Barat Kel. Kelapa Gading Barat Jakarta Utara,

Menurut Danramil-06/KG Mayor Arm Sidik Abriyanta, bahwa kegiatan Serbuan Vaksinasi TNI bersama Saka Wira Kartika dan Mitra Jaya Koramil 06 Kelapa Gading, hari ini dengan target 400 vaksin, tentunya kegiatan tersebut diatur dengan mekanisme penyelenggaraan kegiatan vaksin dengan Prokes yang ketat dan alhamdulillah kegiatan dapat berjalan dengan lancar,

Baca Juga :  Otsus Untuk Kesejahteraan Masyarakat Papua

Danramil selaku Penanggung Jawab kegiatan mengatakan,” bersama dengan Polkes JU yang di pimpin oleh Dr. Yolanda Kapolkes JU Kesdam Jaya dibantu oleh Saka Wira Kartika dan Mitra Jaya turut serta membantu serta mensukseskan kegiatan tersebut dengan hasil yang tervaksin 400 orang warga,” imbuh Sidik.

Melihat antusias warga yang sangat tinggi dan warga sudah sadar akan pentingnya vaksin, insyallah Negara kita akan kembali sehat dan normal seperti sedia kala sehingga ekonomi dan lainnya kembali pulih, pungkas Danramil.

Baca Juga :  Pgs. Komandan Lanal Bandung Sambut Kedatangan Presiden RI Kunker di Wilayah Jawa Barat

H. Abdul Buang, SH selaku Lurah Kelapa Gading Barat memberikan apresiasi atas pelaksanaan serbuan vaksinasi TNI yang dimotori Koramil-06/KG dan jajarannya.

Ketua RW 008 Bapak Ayong mengucapkan terimakasih kepada semua pihak terkait dan jajaran sehingga kegiatan berjalan lancar dan aman, kita bisa melihat animo masyarakat yang ingin vaksin begitu banyak, hal ini menunjukan serbuan vaksinasi TNI selalu mendapat tempat di hati warga” ujarnya.

Sumber Pendim 0502/JU

Berita ini 20 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Meriahkan Akhir Tahun, Yonarmed 11 Kostrad Adakan Lomba Antar Baterai

Nusantara

Meriahkan Akhir Tahun, Yonarmed 11 Kostrad Adakan Lomba Antar Baterai
Danramil 06/KD Bersama Warga Gelar Karya Bakti, Peringati Hari Lahirnya Pancasila Thn 2021

Nusantara

Danramil 06/KD Bersama Warga Gelar Karya Bakti, Peringati Hari Lahirnya Pancasila Thn 2021
Upacara Hari Armada RI Digelar di Surabaya

Nusantara

Upacara Hari Armada RI Digelar di Surabaya
Babinsa Koramil 06/Klp Gading Menghadiri Undangan Pelantikan Pengurus RT dan RW

Nusantara

Babinsa Koramil 06/Klp Gading Menghadiri Undangan Pelantikan Pengurus RT dan RW
Tekan Penyebaran Covid-19, Koramil 02/Mp. Prapatan Bersama Tiga Pilar Gelar Operasi Yustisi

Nusantara

Tekan Penyebaran Covid-19, Koramil 02/Mp. Prapatan Bersama Tiga Pilar Gelar Operasi Yustisi
Checkpoint Penyekatann Lalin Jln .Raya Bogor KM.28 Kel. Pekayon, Pasar Rebo Jaktim

Nusantara

Checkpoint Penyekatann Lalin Jln .Raya Bogor KM.28 Kel. Pekayon, Pasar Rebo Jaktim
Tingkatkan Kemampuan Teritorial Prajurit, Kodim 0504/JS Gelar Latnister

Nusantara

Tingkatkan Kemampuan Teritorial Prajurit, Kodim 0504/JS Gelar Latnister
Tiga Pesan Danramil 03/Teluk Pucung Saat Acara Army Go To School di SMPN 41 Kota Bekasi

Nusantara

Tiga Pesan Danramil 03/Teluk Pucung Saat Acara Army Go To School di SMPN 41 Kota Bekasi