RajaBackLink.com

Home / Headline

Minggu, 17 April 2022 - 10:34 WIB

Operasi Yustisi di Pasar, Sat Samapta Jaring Puluhan Warga Tidak Gunakan Masker 

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com // Takalar-Sulsel, Dalam rangka Operasi Yustisi Pendisiplinan Protokol Kesehatan, Satuan Samapta Polres Takalar menjaring puluhan warga di pasar yang tidak menggunakan masker.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung Ps. Kanit Dalmas Ru II Sat Samapta, AIPDA Rahman, dengan menyasar pasar tradisional Palleko Kecamatan Polut, Kabupaten Takalar, Minggu (17/04/2022) pagi.

Kasat Samapta Polres Takalar AKP Sudirman, SH, melalui Kasubsi Penmas Humas Polres Takalar AIPDA  Aswan Sabil, mengatakan, kegiatan Operasi Yustisi ini berlangsung setiap hari, Personil Satuan Samapta akan terus melakukan sosialisasi kepada masyarakat terkait disiplin Protokol Kesehatan.

Baca Juga :  Sejumlah Warga Lingkar Tambang Diduga Keracunan Dampak Asap PT Medco, Ratusan Di Evakuasi

“Dalam Operasi Yustisi Penegakan Disiplin Protokol Kesehatan di Pasar Palleko masih terdapat sebanyak 15 orang masyarakat yang tidak menggunakan masker, warga yang terjaring pada operasi ini hanya diberikan sangsi teguran dan dibagikan masker,”ucap Aswan.

Baca Juga :  Pasar Tradisional Jadi Sasaran Babinsa Bantargebang Sosialisasikan PPKM Skala Mikro

AIPDA Aswan Sabil berharap kepada masyarakat agar dapat menumbuhkan kesadaran agar mematuhi Protokol Kesehatan, karena dengan mematuhi Protokol Kesehatan dapat mencegah penyebaran Covid-19.

“Kita juga akan selalu mensosialisasikan dan mengimbau kepada masyarakat terkait Protokol Kesehatan, agar masyarakat lebih paham akan pentingnya kesehatan untuk terhindar dari paparan virus Covid-19”, tambahnya. (Hms_Asw)

Muhammad Yusuf Hading

Berita ini 90 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Kolonel (Purn) Drs.H.Agus Sochiarso Berikan Ucapan Selamat dan Sukses Kepada Ketua Umum Rampas Setia 08*.

Headline

Kolonel (Purn) Drs.H.Agus Sochiarso Berikan Ucapan Selamat dan Sukses Kepada Ketua Umum Rampas Setia 08*.
Gelar Jumat Curhat di Boddia, Warga Minta Patroli Malam Lebih Diintensifkan

Headline

Gelar Jumat Curhat di Boddia, Warga Minta Patroli Malam Lebih Diintensifkan
Polri Lestarikan Negeri, Polres Aceh Timur Tanam 1.450 Batang Pohon

Aceh

Polri Lestarikan Negeri, Polres Aceh Timur Tanam 1.450 Batang Pohon
Kasat Binmas Polres Takalar Pimpin Sosialisasi Aplikasi BOS V2 Bagi Personil Bhabinkamtibmas Polsek Galut

Headline

Kasat Binmas Polres Takalar Pimpin Sosialisasi Aplikasi BOS V2 Bagi Personil Bhabinkamtibmas Polsek Galut
Kordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting TPPS dan Diseminasi Audit Kasus Stunting Kabupaten Aceh Timur

Aceh

Kordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting TPPS dan Diseminasi Audit Kasus Stunting Kabupaten Aceh Timur
Tiga Pilar di Takalar Gelar Patroli Skala Besar di Akhir Pekan

Headline

Tiga Pilar di Takalar Gelar Patroli Skala Besar di Akhir Pekan
Lepas Mudik Gratis Polri, Kapolri: Bantu Masyarakat dan Kurangi Beban Jalan

Headline

Lepas Mudik Gratis Polri, Kapolri: Bantu Masyarakat dan Kurangi Beban Jalan
Polisi Gagalkan Jaringan Peredaran Narkotika Antar Kabupaten.

Berita Sumatera

Polisi Gagalkan Jaringan Peredaran Narkotika Antar Kabupaten.