RajaBackLink.com

Home / Headline

Rabu, 10 Agustus 2022 - 08:32 WIB

Patroli Blue Light Polsek Pattallassang Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Malam Hari 

SRIWIJAYATODAY.COM ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR-SULSEL, Personil Polsek Pattallassang yang dipimpin langsung oleh Ps. Kanit Samapta Aipda Muh. Charlik bersama Piket Fungsi, melaksanakan giat patroli Bluelight disejumlah lokasi dalam wilayah hukum Polsek Pattallassang. Selasa malam 09/08/2022.

Dengan menggunakan kendaraan mobil Patroli, petugas menyisir berbagai tempat yang diduga rawan gangguan Kamtibmas dimalam hari.

Baca Juga :  Sat Reskrim Polresta Deli Serdang Tangkap Pelaku Curas

Aipda Muh. Charlik ketika dikonfirmasi saat melaksanakan tugas mengatakan, Patroli Blue Light ini adalah kegiatan rutin Polsek Pattallassang yang dilakukan guna mengantisipasi gangguan Kamtibmas serta tindak kriminalitas seperti curas, curnak, curanmor dan kejahatan lainnya di wilayah hukum Polsek Pattallassang”, ungkapnya.

“Kegiatan patroli ini di laksanakan dengan cara mobile dan stasioner ditempat-tempat yang dianggap rawan terjadi tindak kejahatan dimana masih ada warga masyarakat yang beraktifitas, dalam pelaksanaan giat patroli tersebut Petugas Patroli sekaligus melakukan kegiatan sosialisasi untuk Tetap Menerapkan Protokol Kesehatan Pencegahan Covid19, dalam beraktifitas Demi Memutus Penyebaran Virus Covid19”, tambah Aipda Muh. Charlik.

Baca Juga :  Hari Pers Nasional, AWDI Berikan SK Dan Mandat Untuk Seluruh Kepengurusan Di Seluruh Wilayah Provinsi Kabupaten Dan Kota se-Indonesia

Berita ini 48 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Aceh

Dua Bocah Meninggal Akibat Kebakaran Rumah di Pantee Bidari

Headline

Tingkatkan SDM, Polsek Polsel Polres Takalar Laksanakan Program Polisi Belajar 

Headline

Pangdam Hasanuddin Launching Ramadhan Rumah Infak Tahun 2022*

Headline

Peristiwa Berdarah Di Salah Satu Cafe Wilayah Lahat. Polisi Pastikan Segera Tangkap Pelaku!

Headline

Ungkap Jaringan Narkotika, Polisi Musnahkan 6 Hektare Ladang Ganja

Headline

Berbagai Lokasi Di Gowa Terjadi Tanah Longsor Masyarakat Dihimbau Waspada Dan Tunda Perjalanan

Headline

Kodam Jaya Berbagi Berkah Dibulan Ramadhan, Dengan Membagikan 1500 Takjil

Berita Sumatera

Ikuti Lelang Tender CV Jaya Buana Merasa Dicurangi