RajaBackLink.com

Home / Daerah

Senin, 14 Juni 2021 - 13:59 WIB

Pelaksanaan Penjemputan Penambahan Anggota Baru Yonif RK 644/Walet Sakti tetap Mengedepankan Prokes

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Kapuas Hulu Di dalam Instansi Militer khususnya TNI AD, setiap prajurit yang menempati satuan baru akan diperkenalkan dengan nilai-nilai perjuangan satuan yang akan ditempatinya yang bertujuan akan menjadi kebanggaan bagi prajurit tersebut.

Mengingat akan pentingnya penanaman nilai-nilai perjuangan dan kebanggaan itulah, maka Yonif RK 644/Walet Sakti melaksanakan tradisi penerimaan anggota baru dengan rangkaian kegiatan tradisi penjemputan anggota baru Yonif RK 644/Walet Sakti dengan tetap mengedepankan protokol kesehatan ujar Letda Ckm Rahario Imanda (Danton Kes). Senin (14/06/2021).

Kegiatan penjemputan anggota baru Yonif RK 644/Walet Sakti ini bertempat di Aula Sentarum Markas Yonif RK 644/Wls. Adapun penambahan warga atau anggota baru tersebut berjumlah 19 Orang Bintara dan 15 Orang Tantama, penambahan Personil ini bertujuan untuk memperkuat satuan baru, dan diharapkan menjadi pengalaman berharga bagi anggota baru sehingga dapat menumbuh kembangkan rasa kecintaan dan kebanggaan terhadap satuan serta malu berbuat pelanggaran yang dapat merusak nama baik satuan dengan ditanamkan didalam diri prajurit.

Ditambahkan lettu Inf Indra parajan bahwa prajurit Yonif RK 644/Walet Sakti harus menanamkan rasa bangga, dan pengakuan sebagai Prajurit Yonif Raider Khusus 644/Walet Sakti. Sikap disiplin yang merupakan nafas kehidupan prajurit harus benar melekat dan menjadi bagian hidup sebagai prajurit Yonif RK 644/Walet Sakti. Tegas Lettu Inf Parajan.

Sumber : Serka Okik. S

Publies: Musa Suba/Kaperwil Kalbar

Berita ini 52 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Daerah

Wabup Iwan Tuaji Tegaskan Integritas dan Kemandirian Desa: “Jangan Jadi Pengemis Perusahaan!”

Daerah

FK-WM(Forum Komunikasi Wartawan Melawi) Kembali Melakukan Rapat Pemantapan Keberadaan Tahap 1(Satu)

Daerah

Sijago Merah Menghabisi Rumah dan Barang – Barang Berharga Dikediaman Salah Satu Wartawan dan Rumah Tetangga Di Nanga Pinoh Kab Melawi

Daerah

Layanan Kesehatan Gratis di PALI: Bukti Nyata Kepedulian Bupati

Daerah

Danrem 042/Gapu Dampingi Menko PMK Sambangi RS Dr. Bratanata Jambi

Daerah

Yustinus J Asisten Ekbang Hadiri KKM Pemuda Katolik Komcab Kabupaten Sintang

Daerah

Warga Desa Maur Mendesak PLN Perbaiki Infrastruktur Listrik

Daerah

APBD Way Kanan Direvisi : Pendapatan Turun Rp71 Miliar, Bupati Ayu Minta Dukungan Dewan Rp2,5 miliar, dan kan Dialokasikan Untuk Penyertaan Modal Pemerintah Daerah