RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 25 Juni 2021 - 15:37 WIB

POLSEK MENUKUNG GELAR SUNATAN MASSAL GRATIS DI DALAM RANGKA HARI BHAYANGKARA KE – 75

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Polda Kalbar Polres Melawi – Dalam Rangka hari Bhayangkara yang ke -75 Kapolsek Menukung Iptu Tri Jumadi melaksanakan kegiatan sunat masal diwilayah hukumnya, dengan sasaran warga kurang mampu, kegiatan dilaksanakan di Polsek Menukung. Jumat (25/06).

“Dalam pelaksanaan kegiatan kami dibantu tenanga medis dari Puskesmas Kecamatan Menukung Sdr. Ardion (Kepala Puskesmas) dan Sdr. Faisal, Kep. (Staf Puskesmas)” Ucap Kapolsek Menukung.

Baca Juga :  Ramadhan Berkah, Koramil 06/Setiabudi Beserta Persit Kartika Chandra Kirana Berbagi Nasi Kotak dan Takjil

“Kegiatan sunat masal ini selain dalam rangka hari bhayangkara Ke-75 juga sebagai wujud pelayanan kami Polsek Menukung kepada masyarakat”

“Harapan kami dengan terlaksananya kegiatan ini kami bisa membantu masyarakat yang membutuhkan dan semoga bisa bermanfaat” Tutupnya.

Baca Juga :  Anggota Koramil 04/KS Hadiri Acara Serah terima Objek Wisata Kampung Jepang di Pulau Untung Jawa Kepulauan Seribu

Sunatan masal ini dilaksanakan dalam rangka hari bhayangkara yang jatuh pada tanggal 1 Juli, dalam kegiatan ini masyarakat tidak dipungut biaya sepeserpun. Hal ini merupakan bhakti sosial Polsek Menukung dan diharapkan dapat dirasakan langsung oleh masyarakat manfaatnya, apalagi disituasi pandemic Covid 19 ini.

Publies. Musa C.

Berita ini 46 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Peduli Warga Terdampak Covid-19, Babinsa Koramil 03/GP dan Mitra TNI Salurkan Bantuan di RW.12 Tomang

Nusantara

Peduli Warga Terdampak Covid-19, Babinsa Koramil 03/GP dan Mitra TNI Salurkan Bantuan di RW.12 Tomang
Tingkatkan Kemampuan, Danlantamal XI Gelar Latihan Menembak

Nusantara

Tingkatkan Kemampuan, Danlantamal XI Gelar Latihan Menembak
Manfaatkan Hari Libur Babinsa Koramil -05/Cilincing Gelar Karbak Bersama Warga

Nusantara

Manfaatkan Hari Libur Babinsa Koramil -05/Cilincing Gelar Karbak Bersama Warga
Pangdivif 2 Kostrad Pimpin Acara Tradisi Laporan Korps, Penyerahan Jabatan Asren Divif 2 Kostrad dan Sertijab Pamen Divif 2 Kostrad

Nusantara

Pangdivif 2 Kostrad Pimpin Acara Tradisi Laporan Korps, Penyerahan Jabatan Asren Divif 2 Kostrad dan Sertijab Pamen Divif 2 Kostrad
Tingkatkan Kemampuan, Yonif MR 411 Kostrad Laksanakan Latihan Menembak Ranpur M113 A1

Nusantara

Tingkatkan Kemampuan, Yonif MR 411 Kostrad Laksanakan Latihan Menembak Ranpur M113 A1
Pangdam Jaya Resmikan Patung Kemanusiaan di RS. Tingkat II Moch. Ridwan Meuraksa

Nusantara

Pangdam Jaya Resmikan Patung Kemanusiaan di RS. Tingkat II Moch. Ridwan Meuraksa
Kaskoarmada I Pimpin Apel Pagi Prajurit Mako Koarmada I

Nusantara

Kaskoarmada I Pimpin Apel Pagi Prajurit Mako Koarmada I
Rajut Tali Silaturahmi, Prajurit Yonif Mekanis Raider 411 Kostrad dan Tim MTT SFAB US Army Hadiri Undangan Walikota Salatiga

Nusantara

Rajut Tali Silaturahmi, Prajurit Yonif Mekanis Raider 411 Kostrad dan Tim MTT SFAB US Army Hadiri Undangan Walikota Salatiga