RajaBackLink.com

Home / Headline

Selasa, 9 November 2021 - 11:50 WIB

Antisipasi Genangan Air Hujan, Ini Yang Dilakukan Baglog Polres Gowa

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM//MAKASSAR, Personil Bagian Logisti Polres Gowa yang dipimpin langsung oleh Kasubbag Belpal Baglog Polres Gowa Iptu Aslamuddin melakukan kegiatan kerja bakti, Selasa (09/11).

Kegiatan yang dilakukan disekitar kantor Polres Gowa tersebut merupakan bentuk antisipasi datangnya musim hujan yang nantinya dapat menimbulkan terjadinya genagan air dimana-mana.

Baca Juga :  Di Hari Bhayangkara Ke 76, Danramil Kunjungi Polsek Bajeng, Ada Apa?

Dalam kegiatan itu Personil Baglog melakukan penimbunan terhadap area yang dapat terjadi genangan air serta membersihkan sampah yang menghambat saluran air pembungan kesungai jeneberang.

Ditempat terpisah Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin, P. S.I.K. MH yang ditemui mengatakan kegiatan ini merupakan salah satu bentuk antisipasi Polres Gowa menghadapi musim penghujan.

Baca Juga :  Ketua DPW MOI Sulsel Optimis Kegiatan Rakernas Ke Dua Di Balikpapan Berjalan sukses

“Sekarang sudah masuk musim hujan, untuk mengantisipasi hal-hal yang dapat ditimbulkan seperti banjir kami lakukan kerja bakti di sekitar lingkungan kantor” Ucapnya.

Biro Makassar

Humas Polres Gowa

Berita ini 20 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Sat Samapta Laksanakan Patroli Dialogis Antisipasi Kenakalan Remaja Di Wilayah Kabupaten Takalar

Headline

Sat Samapta Laksanakan Patroli Dialogis Antisipasi Kenakalan Remaja Di Wilayah Kabupaten Takalar
Prof.DR.H.Herman Fithra.S.T.,M.T.Asean.Eng Kunjungi Ulama

Headline

Prof.DR.H.Herman Fithra.S.T.,M.T.Asean.Eng Kunjungi Ulama

Headline

Bupati Way Kanan Beri Hadiah Umroh Kepada Santri 22 Oktober 2024
Jelang Pelaksanaan Pemilu 2024, Polres Takalar Gelar Rapat Koordinasi Operasi Mantap Brata 2023-2024

Headline

Jelang Pelaksanaan Pemilu 2024, Polres Takalar Gelar Rapat Koordinasi Operasi Mantap Brata 2023-2024
Bentuk Empati, Kapolsek Pallangga Ikut Usung Jenazah Warga Yang Meninggal Dunia

Headline

Bentuk Empati, Kapolsek Pallangga Ikut Usung Jenazah Warga Yang Meninggal Dunia
Langgar Kode Etik Profesi, Brigpol AD Di Berhentikan Dengan Tidak Hormat

Berita Sumatera

Langgar Kode Etik Profesi, Brigpol AD Di Berhentikan Dengan Tidak Hormat
Sambang Desa, Bhabinkamtibmas Desa Balangdatu Ajak Warga Jaga Kerukunan Jelang Pemilu 2024

Headline

Sambang Desa, Bhabinkamtibmas Desa Balangdatu Ajak Warga Jaga Kerukunan Jelang Pemilu 2024
Sukseskan Pemilu 2024, Kapolsek Mapsu Koordinasi Dengan PPK Kecamatan Mapsu 

Headline

Sukseskan Pemilu 2024, Kapolsek Mapsu Koordinasi Dengan PPK Kecamatan Mapsu