RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Selasa, 31 Agustus 2021 - 15:33 WIB

Babinsa 05 TA Intensif Dampingi Warga Vaksinasi di RPTRA Wilayah Binaan

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya – Jakarta Pusat (31/8) Babinsa Kelurahan Karet Tengsin bersama Tiga Pilar memonitor kegiatan vaksin untuk warga di RPTRA Intiland Teduh Jl. KPBB I RT. 018 RW. 07 dan RPTRA Segar Berseri Jl. KPBB I RT. 04 RW. 06 Kel. Karet Tengsin.

Danramil 05 Tanah Abang dikesempatan berbeda mengatakan bahwa giat monitor dan pendampingan vaksin Covid 19 oleh Babinsa masih terus berlanjut untuk membantu masyarakat mengikuti vaksinasi dengan tertib.

Baca Juga :  Srenaad Gelar Rapat Evaluasi Sisfo TNI AD Semester I TA. 2021

“Tingginya antusias warga mengikuti vaksin wajib diimbangi dengan petugas yang menjaga ketertiban, apalagi ditengah pandemi saat ini dimana protokol kesehatan wajib diterapkan”, tutur Danramil.

Danramil menambahkan, sebelum melepas jajarannya bertugas memantau vaksinasi, babinsa selalu mendapat arahan terutama untuk menjaga diri dan kesehatan saat bertugas dilapangan.

“Kondisi kesehatan menjadi hal penting dalam bertugas, apalagi dimasa pandemi Covid 19 saat ini. Protokol kesehatan ketat wajib dilakukan oleh babinsa”, terang Danramil.

Baca Juga :  Danlanal Sabang Bersama Forkopimda Melepas Keberangkatan KRI Bima Suci

Dari informasi yang diterima vaksinasi yang digelar di dua lokasi RPTRA berjalan kondusif. Adapun target sasaran vaksinasi didua lokasi tersebut berbeda dengan lainnya. Di RPTRA Intiland Teduh menargetkan 120 orang tervaksin. Sementara RPTRA Segar Berseri menargetkan 100 orang tervaksin.
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Syarip H

Berita ini 32 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Divif 2 Kostrad Cetuskan Aksi Indonesia Hijau Untuk Cegah Bencana

Headline

Ajak Warga Disiplin Prokes Babinsa Koramil 03/Teluk Pucung Gencar Laksanakan Operasi Masker Dan PPKM

Headline

Dandim 0507/Bekasi Dampingi Kunjungan Pangdam Jaya Ke Mall Sumarecon Bekasi

Nusantara

Jaga Imunitas, Keluarga Besar Lanal Dumai Olahraga Bersama

Aceh

Kapolres Aceh Timur AKBP Mahmun Hari Sandy Sinurat, S.I.K. Menutup Kejuaraan Pencak Silat Piala Kapolres Aceh Timur 2022

Nusantara

Serbuan Vaksinasi TNI (Kodim 0502/JU) Bekerja Sama PT. KBN

Nusantara

Silaturahmi Komandan Batalyon Arhanud 1 Kostrad dengan Kapolres Tangerang Selatan

Headline

Pemuda Petani Bawang Merah Nganjuk Sampaikan Dukungan ke Gibran sebagai Bacawapres