RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 20 Agustus 2021 - 15:01 WIB

Babinsa Kelurahan Kartini Pelda Akhmad Bersama Lurah Monitoring Vaksinasi Warga

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya – Jakarta Pusat. (20/8) Babinsa Kelurahan Kartini Pelda Akhmad Rodi lakukan monitoring dan pengamanan kegiatan Vaksinasi di halaman GKJ Jl Kartini V dalam Kelurahan Kartini Kecamatan Sawah Besar Jakarta pusat.

Monitoring yang juga bersama Lurah Kartini itu merupakan upaya jajaran tiga pilar untuk menyukseskan program pemerintah yaitu Percepatan Vaksinasi Dinamis Berbasis Wilayah di DKI Jakarta untuk Usia 12 – 59 Tahun.

Baca Juga :  Komandan Lanal TBA Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Bersama Keluarga Besar Lanal TBA

Ditempat terpisah Danramil 02 Sawah Besar Mayor Kav Dian Kriswijaya mengatakan bahwa vaksinasi yang digelar merupakan vaksin yang memprioritaskan bagi warga yang belum vaksinasi.

“Percepatan Vaksinasi Dinamis Berbasis Wilayah di DKI Jakarta ini mendapat pengawasan dari Tiga Pilar. Apalagi vaksin kali ini menyasar warga yang berusia 12 – 59 Tahun dan belum di vaksin” , tutur Danramil.

Untuk menjaga ketertiban, lanjut Danramil, dilakukan pengawasan oleh Tiga Pilar. “Tiga pilar dalam hal ini turut memandu warga mengikuti prosedur vaksinasi sesuai protokol kesehatan”.

Baca Juga :  Danramil 01/Koja, Kapolsek Dan Camat Pantau Langsung Pergerakan Pemudik

Selain mengawasi, Babinsa juga memberikan wawasan kepada warga yang sama sekali belum mengikuti vaksin. Hal itu dilakukan babinsa untuk membangun keyakinan warga betapa pentingnya vaksin ditengah pandemi Covid 19, urai Danramil menutup keterangan.
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Sharip H

Berita ini 17 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Kodim 0502/JU Salurkan 15 milyar Dana BTPKLWN Untuk 25.000 Warga Jakarta Utara

Nusantara

Kodim 0502/JU Salurkan 15 milyar Dana BTPKLWN Untuk 25.000 Warga Jakarta Utara
Ziarah Dalam Rangka HUT Ke-63 Yonif Para Raider 328 Kostrad

Nusantara

Ziarah Dalam Rangka HUT Ke-63 Yonif Para Raider 328 Kostrad
Pelihara Kemampuan Babinsa, Kodim 0505/JT Gelar Latnister TA.2021

Nusantara

Pelihara Kemampuan Babinsa, Kodim 0505/JT Gelar Latnister TA.2021
Pasar Tumpah Jadi Sasaran Pembagian Masker dan Himbauan Patuhi Prokes Oleh Babinsa Koramil-05/Cilincing

Nusantara

Pasar Tumpah Jadi Sasaran Pembagian Masker dan Himbauan Patuhi Prokes Oleh Babinsa Koramil-05/Cilincing
Tangkal Omicron, Koarmada I Tetap Layani Vaksinasi Covid-19 Untuk Prajurit, PNS dan Masyarakat Umum

Nusantara

Tangkal Omicron, Koarmada I Tetap Layani Vaksinasi Covid-19 Untuk Prajurit, PNS dan Masyarakat Umum
Menkumham Yasonna Laoly Tandatangani Prasasti Peresmian UKK Di Mandailing Natal

Berita Sumatera

Menkumham Yasonna Laoly Tandatangani Prasasti Peresmian UKK Di Mandailing Natal
Dandim 0507/Bekasi Bersama Pasiter Lakukan Pengecekan Ke Dua Lokasi Vaksinasi

Nusantara

Dandim 0507/Bekasi Bersama Pasiter Lakukan Pengecekan Ke Dua Lokasi Vaksinasi
Pimpin Apel Pagi, Danramil 04/Jatiasih Beri Pesan Ini untuk Prajuritnya

Nusantara

Pimpin Apel Pagi, Danramil 04/Jatiasih Beri Pesan Ini untuk Prajuritnya