RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Senin, 27 September 2021 - 17:53 WIB

Bantu Warga Binaan Koramil Tanah Abang Laksanakan Baksos 3 T

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Tanah Abang – Koramil 05/Tanah Abang menggelar bakti sosial 3T (Terpencil, Terluar, Terisolir) dalam bentuk pembagian sembako, di Pos RW 016 Jln. Tenaga Listrik, Kebon Melati, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Senin (27/9/2021).

Kegiatan bakti sosial yang diselenggarakan Kodim 0501/JP BS melalui Koramil jajaran, merupakan tindaklanjut program TNI AD mengenai wilayah 3T.

“Kami melaksanakan bakti sosial, sebagai bentuk kepedulian dan perhatian terhadap warga masyarakat di lingkungan binaan, khususnya mereka yang berada di wilayah kumuh perkotaan,” ujar Danramil 05/Tanah Abang Mayor Arh Saryono.

Turut hadir pada kesempatan itu, Wadanramil 05/Tanah Abang Lettu Arh. Suprapto, Aiptu Deny Sukmo, Sekkel Kebon Melati Setiawan, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Ketua RW bersama warga.

Sepanjang kegiatan, panitia dan warga mempedomani protokol kesehatan pencegahan Covid-19, dengan selalu memakai masker, dan menjaga jarak.
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Syarip H

Berita ini 21 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Batalyon Mandala Yudha Kostrad Peringati Nuzulul Qur’an, Gelar Lomba Dan Santuni Anak Yatim

Aceh

Aksi Anggota Satsamapta Polres Aceh Timur Saat Bantu Evakuasi Warga Yang Terdampak Banjir

Headline

TNI AL Lanal Sabang Hadiri Penutupan Aceh Rover Week III Gerakan Pramuka Kwarda Aceh Tahun 2021

Nasional

Tokoh Muda Papua Siap Dukung PON XX Papua

Nusantara

Tegur Pedagang Dipasar, Babinsa Koramil 05/Bantargebang Berikan Masker

Nusantara

Letkol Inf Harri Feriawan Rumawatine Resmi Jabat Komandan Yonif Para Raider 433/JS Kostrad

Nusantara

Sinergi Babinsa Koramil 01/Kranji Dan Bhabinkamtibmas Ajak Warga Patuhi Prokes Melalui PPKM Skala Mikro

Berita Sumatera

Rapat Kerja Pematangan Dan Rancangan HUT ke-21 AWDI Dan DPC AWDI MuaraEnim Raya ke-2