RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Kamis, 27 Mei 2021 - 18:00 WIB

Bantuan Makanan Tiga Pilar Tanah Abang Untuk Warga Isolasi Mandiri

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Tanah Abang – Babinsa anggota Koramil 05/TA bersama Tiga Pilar memberikan bantuan makanan untuk warga yang kembali dari mudik dan terpapar Covid-19, di Jln. Gelora IX D RT 03/02 dan RT 04/02, kelurahan Gelora, kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat.(27/5/21)

Kegiatan tersebut dilakukan bersama-sama oleh Babinsa, Bhabinkamtibmas, Satpol PP dan anggota kelurahan Gelora.

Baca Juga :  Lanjutkan Giat PPKM Level 4 Babinsa Koramil 01/Kranji terus ingatkan Para Penumpang Kereta Untuk Disiplin Prokes

“Kami Tiga Pilar mengantarkan makanan kepada warga di lingkungan binaan, kebetulan para warga ini baru kembali dari mudik lebaran dan terpapar Covid-19,” jelas Danramil 05/Tanah Abang Mayor Arh Saryono kepada wartawan, di Makoramil, usai kegiatan.

Menurut Danramil, pengantaran makanan merupakan bentuk kepedulian aparat Tiga Pilar terhadap warga yang terpapar Covid-19.

Baca Juga :  Serda S. Nurdin Dampingi Tiga Pilar Amankan dan Awasi Prokes Vaksinasi

“Pengantaran ini merupakan bentuk kepedulian dan perhatian Tiga Pilar kepada warga yang terpapar Covid-19 di wilayah binaan,” katanya.

Danramil berharap warga yang terpapar segera sembuh dan sehat kembali. “Kami berharap warga yang terjangkit virus segera sembuh dan sehat kembali,” pungkasnya.

Syarip H
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Berita ini 20 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Patroli Bersama, Babinsa Ingatkan Protokol Kesehatan

Headline

Patroli Bersama, Babinsa Ingatkan Protokol Kesehatan
Beri Kuliah Umum di Universitas Jambi, Kasad Tekankan 4 Poin Penting Jaga Persatuan dan Kesatuan

Nusantara

Beri Kuliah Umum di Universitas Jambi, Kasad Tekankan 4 Poin Penting Jaga Persatuan dan Kesatuan
Jalin Sinergitas, Yonbekang 2 Kostrad, Koramil dan Kecamatan Sukun Melaksanakan Karya Bakti Bersama

Nusantara

Jalin Sinergitas, Yonbekang 2 Kostrad, Koramil dan Kecamatan Sukun Melaksanakan Karya Bakti Bersama
Pengawasan PPKM, Babinsa Bintaro bersama 3Pilar Razia Masker di Pasar Bintaro

Nusantara

Pengawasan PPKM, Babinsa Bintaro bersama 3Pilar Razia Masker di Pasar Bintaro
Babinsa Koramil 01/Kranji Bersama Puskesmas Dan Bimaspol Distribusikan Paket Obat Bagi Warga Isoman

Nusantara

Babinsa Koramil 01/Kranji Bersama Puskesmas Dan Bimaspol Distribusikan Paket Obat Bagi Warga Isoman
Pelda Supanto serta BKO Yon Mekanis 201/JY Monitoring Posko PPKM Mikro Tanah Abang

Nusantara

Pelda Supanto serta BKO Yon Mekanis 201/JY Monitoring Posko PPKM Mikro Tanah Abang
Pasar, Stasiun dan Terminal Bus Kembali Menjadi Sasaran PPKM Level 4 Koramil 03/Teluk Pucung

Nusantara

Pasar, Stasiun dan Terminal Bus Kembali Menjadi Sasaran PPKM Level 4 Koramil 03/Teluk Pucung
Dandim 0502/JU Pimpin Apel Gelar Pasukan

Nusantara

Dandim 0502/JU Pimpin Apel Gelar Pasukan