RajaBackLink.com

Home / Headline

Senin, 21 November 2022 - 16:03 WIB

Bentuk Empati dan Kepedulian, Kapolsek Galut Bantu Warganya Yang Tertimpa Musibah 

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR-SULSEL, Sebagai bentuk kepedulian terhadap warganya yang tertimpa musibah, Kapolsek Galut AKP Ahmad Koembara, SH., MH mendatangi rumah warganya dengan membawa bantuan paket sembako. Senin, 21/11/2022.

Didampingi Ketua Bhayangkari Ranting Galut Ny. Suriati Ahmad beserta pengurus dan Bhabinkamtibmas Desa Tamasaju Aipda Herman beserta segenap Staff Polsek Galut, Kapolsek AKP Ahmad Koembara mendatangi rumah keempat warganya yang tertimpa musibah angin puting beliung dan kapal karam.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Salurkan Puluhan Paket Bansos untuk Korban Banjir di Aceh Timur

Adalah Bapak Sangkala Dg. Lalang warga Dusun Kampungtangnga, Desa Aeng Towa yang rumahnya tertimpa pohon tumbang akibat angin puting beliung, serta Bapak Daeng Ngewa, Daeng Sarrang, dan Daeng Rani warga Dusun Beba, Desa Tamasaju yang mengalami kapal karam akibat mati mesin dan terombang-ambing dilaut kurang lebih 19 jam lamanya.

Baca Juga :  Regina Cantika Yahya : Perlu Semangat Kebersamaan Bangkit dan Berjuang Melawan Covid-19

“hari ini kami mendatangi rumah keempat warga kami yang tertimpa musibah sebagai bentuk empati atas musibah yang terjadi”, ungkap Kapolsek saat dikonfirmasi disela-sela kegiatan.

“Apa yang kami berikan mungkin tidak seberapa, namun kami berharap semoga dapat sedikit meringankan beban mereka”, pungkas AKP Ahmad Koembara.

Berita ini 67 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Aceh

Sat Lantas Polres Aceh Timur, Kembali Amankan sejumlah Sepeda Motor Berknalpot Brong

Headline

RUSIA-UKRAINA DAN PENUNDAAN PEMILU

Headline

Pastikan Kesiapan TMMD Tahun Ini, Pangdam XIV/Hsn Terima Paparan Kesiapan TMMD Ke-116 dan LKJ*

Headline

Profil Advokat ALVIN LIM Dari Modus Mangkir Hingga Tersangka Penipuan Dan Terdakwa Pemalsuan Data

Headline

Pimpin Apel Satker, AKBP Eko Suroso : Jabatan Itu Adalah Amanah, Sifatnya Selalu Temporer Maka Jagalah*

Headline

Murid SD di Gowa Alami Bullying Hingga Operasi Alat Vital 

Headline

Kelurahan Bara Baraya Utara mengantisipasi musim hujan dan banjir dengan rutin kerja bakti.

Headline

SEMINGGU MENJABAT, KANIT RESKRIM POLSEK POLUT BERHASIL MENGUNGKAP KASUS PENCURIAN UANG NASABAH