RajaBackLink.com

Home / Headline

Selasa, 23 November 2021 - 13:34 WIB

Bhabinkamtibmas Pantau Jalannya Kegiatan Pertemuan Dalam Rangka Monitoring Penyaluran PKH

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM//GOWA, Bhabinkamtibmas Kel Katangka Bripka Muh Arafah hadir pada pertemuan rutin peserta Program Keluarga Harapan (PKH) di aula kantor Kelurahan Katangka.

Selasa (23/11/21) Pagi menjelang siang tadi.

Kehadiran bhabinkamtibmas selain memantau jalannya kegiatan juga menghimbau kepada warga binaannya agar pelaksanaannya di bagi dua mengingat peserta cukup banyak yang mana hal ini beresiko timbulkan penyebaran virus

covid-19.

Dikesempatan itu pula, Bripka Arafah

mengajak warga binaannya yang hadir dan menghimbau warganya yang belum mendapatkan vaksin agar kiranya melaksanakannya karena program serbuan vaksin ini rutin di laksanakan di enam titik setiap harinya dan juga mumpun masih gratis, jelasnya.

Disampaikan pula bahwa walaupun level PPKM sudah menurun di wilayah kita namun prokes tetap dijalankan utamanya memakai masker dan menjaga kesehatan termasuk menjaga jarak. tutup Bripka Arafah.

Secara terpisah, Kapolsek Somba opu gowa KOMPOL Abdul Rasjak S.Sos., MH, mengatakan bahwa kegiatan rutin vaksinasi melalui program serbuan vaksin covid-19 tetap di laksanakan setiap harinya guna melayani masyarakat yang belum di vaksin agar pencapaian target vaksinasi secara Nasional dapat terpenuhi. terang Kapolsek.

Muh.Yusuf Hading

(Humas Somba)

Berita ini 41 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Hari Jadi Gowa, Satuan Lalulintas Polres Gowa Memakai Baju Adat Bagikan Masker Ke Pengendara

Headline

Angga Ali Waluyo Sah Menjadi Sekertaris Forwan Lokal Sergai

Headline

Polsek Somba Opu Gelar Apel Kesiapan Personil Pam TPS di Wilayah Kecamatan Somba Opu.

Aceh

Pemerintah Aceh Timur Hadiri Pertemuan dengan Tim Pansus DPRA

Headline

Dari London, Presiden Prabowo Pimpin Rapat Terbatas Bahas Penertiban Kawasan Hutan

Berita Sumatera

Kapolres Lahat Pimpin Langsung Giat (GO) Rutin

Headline

Apakah Anda Kenal Pria ini ?, Saat ini Berada di Polsek Medan Timur Kasusnya Membacok PolisiĀ 

Aceh Timur

Pengurus MPA Kabupaten Aceh Timur Periode 2021 – 2026 Dilantik