RajaBackLink.com

Home / Daerah

Senin, 17 Juli 2023 - 15:59 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Sambangi Bengkel Motor

Yana Supriatna - Penulis Berita

LEBAK- Sriwijaya today.com Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung Polres Lebak,AIPDA AK.Nurdin, melaksanakan kegiatan sambang ke bengkel motor di Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak.Senin (17/07/2023)

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Wiwin Setiawan.S.I.K., M.H, melalui Kapolsek Rangkasbitung AKP Pipih Iwan Hermansyah.SH, mengatakan.

“Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung melaksanakan kegiatan rutin yaitu melaksanakan giat penyampaian pesan kamtibmas sekaligus silaturahmi agar mendekatkan diri kepada warga masyarakat.

“Selain itu Bhabinkmatibmas Polsek Rangkasbitung, memberikan himbauan dan edukasi Kamtibmas, mengajak warga masyarakat untuk senantiasa menjaga kondusifitas dan keamanan di lingkungan sekitar,” imbuh Kapolsek Rangkasbitung.

HMS Polsek Lebak
Kenye Sriwijaya

Berita ini 100 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Daerah

Sat Resnarkoba Polres Lebak berhasil Amankan Ribuan Butir Obat Tanpa Izin Edar

Aceh

Aceh Timur Juara Dua Lomba Masak Serba Ikan Tingkat Provinsi

Aceh Timur

Aceh Timur Sabet Dua Karya Budaya Warisan Budaya Tak Benda 2025

Daerah

Miris! Minimnya Sarana Fasilitas Kantor Desa Tebing Abang Seolah Tidak Menjadi Perhatian Pemerintah Daerah

Daerah

Cooling System Pasca Pemungutan Suara, Kapolsek Kasui Sambangi Para Calon Pilkakam PAW Jaga Kamtibmas

Daerah

POlRES MELAWI BERSAMA SATGAS COVID-19 KABUPATEN MELAWI MELAKUKAN PENYEMPROTAN DISINFEKTAN MASSAL DALAM RANGKA MENCEGAH PENYEBARAN COVID-19 MENJELANG HARI RAYA IDUL FITRI 1442 H/2021 M DI KAB. MELAWI

Daerah

3 Kali ” Penyegaran ” Pejabat Eselon Pemkab Limapuluh Kota, Wabup ” 404 ” ?

Daerah

Forum Wartawan Lebak ( Forwal ) Adakan Rapat Gelar Persiapan Milad ke-10 Tahun 2023