RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 9 Juni 2021 - 11:33 WIB

Covid-19 Belum Juga Turun : Babinsa Koramil 04/Jatiasih Terus Lakukan PPKM Skala Mikro

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – Angka Pasien Fositip Covid-19 semakin meningkat, prajurit Koramil 04/Jatiasih terus menegakan pendisiplinan protokol kesehatan Covid-19, dikarenakan hingga saat ini angka kasus Covid-19 di Kota Bekasi masih belum menurun.

“Untuk itu penerapan dan pendisiplinan protokol kesehatan dikerahkan melalui Babinsa, sebab mereka berhadapan dan turun langsung ke sejumlah lokasi pasar, pusat perbelanjaan serta khalayak ramai”, ujar Danramil 04/Jatiasih Kapten Inf Sugiyanto. Selasa (08/06/2021).

Baca Juga :  Gubernur Nova Iriansyah Kunjungi Mako Koarmada I, Harap TNI AL Bangun Lantamal di Aceh

Hal serupa ini juga dilakukan oleh Batuud Koramil 04/Jatiasih, Peltu Siswanto bersama Serka Ruslan dengan melakukan PPKM Skala Mikro di Pasar Baru Jatiasih, pihaknya juga berkeliling dan mendatangi warga langsung dibeberapa tempat termasuk pasar untuk mengingatkan penerapan protokol kesehatan, tutur Danramil.

Aksi nyata itu adalah langkah yang tepat untuk selalu mengingatkan warga untuk menerapkan protokol kesehatan agar mencegah dari Covid-19 yang tidak tahu kapan akan berakhir.

Baca Juga :  Puspenerbad Laksanakan Pembekalan Kegiatan Binsat

“Kita ingatkan terus warga untuk menerapkan 5M dan bila ada yang tidak menggunakan masker juga akan kita berikan masker tersebut, sehingga perlahan warga akan terbiasa dan ingat untuk menerapkannya”, tutup Danramil.

Syarip H

(Sumber Kodim 0507/Bekasi)

Berita ini 16 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Antisipasi Rawan Kejahatan, JAJAKA NUSANTARA DPD DKI Jakarta Patroli Jaga Kampung

Headline

Antisipasi Rawan Kejahatan, JAJAKA NUSANTARA DPD DKI Jakarta Patroli Jaga Kampung
Danyonif Mekanis Raider 411 Kostrad Ikuti Sosialisasi Doktrin TNI AD Kartika Eka Paksi

Nusantara

Danyonif Mekanis Raider 411 Kostrad Ikuti Sosialisasi Doktrin TNI AD Kartika Eka Paksi
Pangdivif 1 Kostrad Pimpin Pembukaan Geladi Posko 1 BTP Brigif Raider 13 Kostrad

Nusantara

Pangdivif 1 Kostrad Pimpin Pembukaan Geladi Posko 1 BTP Brigif Raider 13 Kostrad
Kehadiran Bupati Rocky Saat Banjir Memberikan Semagat Bagi Warga Birem Bayeun

Aceh

Kehadiran Bupati Rocky Saat Banjir Memberikan Semagat Bagi Warga Birem Bayeun
Danrem 091/ASN Dampingi Gubernur Kaltim dalam rangka Penyerahan Remisi Umum Warga Binaan dan Anak Se-Kaltim dan Kaltara

Nusantara

Danrem 091/ASN Dampingi Gubernur Kaltim dalam rangka Penyerahan Remisi Umum Warga Binaan dan Anak Se-Kaltim dan Kaltara
Kunjungan Kerja dan Verifikasi Faktual BAPPILU Provinsi Sum-Sel Ke DPD Partai Golkar Muara Enim

Berita Sumatera

Kunjungan Kerja dan Verifikasi Faktual BAPPILU Provinsi Sum-Sel Ke DPD Partai Golkar Muara Enim
Petugaas Gabungan Perketat Penjagaan di Titik Penyekatan Lenteng Agung

Nusantara

Petugaas Gabungan Perketat Penjagaan di Titik Penyekatan Lenteng Agung
Pejabat Aceh Timur Divaksinasi Covid-19 Bupati Rocky Urutan Pertama

Aceh

Pejabat Aceh Timur Divaksinasi Covid-19 Bupati Rocky Urutan Pertama