RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 24 September 2021 - 10:24 WIB

Dandim 0507/Bekasi Tinjau Lokasi Vaksinasi Di Kelenteng Hok Lay Khiong Bekasi

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – Dalam rangka percepatanan penanganan Covid-19 di wilayah Kota Bekasi, Dandim 0507/Bekasi Kolonel Arm Iwan Aprianto,S.I.P., terus dorong para Danramil dan Staf nya untuk melaksanakan serbuan Vaksinasi Covid-19 secara masiv.

Hal ini dilakukan sebagai usaha dalam mensukseskan program Vaksinasi covid-19 secara Nasional.

Kali ini Dandim 0507/Bekasi Kolonel Arm Iwan Aprianto,S.I.P., melakukan peninjauan lokasi vaksinasi yang turut di dampingi oleh Pasiter Kodim Mayor Inf Widiarto,SM., Dan Pasilog Kodim Mayor Inf Sanusi Desky F, berangkat dari Makodim 0507/Bekasi menuju lokasi vaksinasi covid-19 di Aula Serbaguna Kelenteng Hok Lay Khiong Bekasi, Jalan Kenari 1, No.1, Rt.06/01, Kel.Margajaya, Kec.Bekasi Timur, Kota Bekasi. Pada Jumat (24/09/2021) pukul 09.45 wib.

Baca Juga :  Pangkostrad Terima Kunjungan Panglima Divisi 1 AD Australia

Setibanya di lokasi Dandim 0507/Bekasi di sambut oleh Bapak Fery selaku pengurus Yayasan Pancaran Tridharma.

Menurut Bapak Fery kegiatan vaksinasi tersebut bekerjasama dengan Kodim 0507/Bekasi yang akan dilaksanakan selama 3 hari dari mulai hari jumat (24/09) sampai dengan minggu (26/09).

Baca Juga :  Pangdam Jaya Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan Menghadapi Arus Balik Libur Lebaran

Dalam kesempatan tersebut Dandim 0507/Bekasi Kolonel Arm Iwan Aprianto,S.I.P., menyampaikan bahwa pelaksanaan vaksinasi covid-19 kali ini, menargetkan sebanyak 500 warga yang akan tervaksin, dengan menggunakan vaksin jenis Sinovac dosis 1 dan dosis 2.

Informasi dilapangan disampaikan oleh Pasiter Mayor Inf Widiarto,SM., Sampai saat ini pukul (10.00 wib) warga yang sudah tervaksin sudah mencapai 210 orang.

Sampai berita ini diturunkan pelaksanaan vaksinasi masih berlangsung. (Sumber Kodim 0507/Bekasi).

Syarip H

Berita ini 27 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Uji Kemampuan Renang Prajurit Benteng Samudera Perkasa Lanal Sibolga

Nusantara

Dandim 0505/JT dan Kapolres Metro Jaktim Dampingi Kapolda Metro Jaya Giat Vaksinasi Serentak “Vaksinasi Pesantren dan Rumah Ibadah

Nusantara

Inspektorat Jenderal TNI Laksanakan Audit Kinerja di TNI AL Lantamal I

Nusantara

Personil Babinsa Koramil 03 Teluk pucung Monitoring Giat Vaksinasi Usia 6-11 Tahun Di SD Al-Husnah

Nusantara

Peduli Dengan Warga Binaanya, Danramil 03/Tg.Priok Bantu Korban Kebakaran

Daerah

Pemdes Tumpaan Satu Salurkan BLT-DD Bulan Desember Ini Pesan Kumtua Altje Sumilat

Nusantara

Satgas Yonarmed 6 Kostrad Wujudkan Mimpi Anak-Anak Perbatasan Belajar Ilmu Dasar Komputer

Daerah

DPC Partai Demokrat Prabumulih Kunjungi 5 Panti Asuhan