RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Senin, 3 Januari 2022 - 23:49 WIB

Danramil 03/Teluk Pucung Bersama Lurah Bekasi Jaya Pantau Dan Monitoring Kegiatan Vaksinasi Usia 6-11 Tahun

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – Dalam rangka membantu program pemerintah untuk percepatan penanganan Covid-19 dan pemerataan Vaksinasi covid-19, Koramil 03/Teluk Pucung Bersama Empat Pilar terus berkordinasi dalam penyelenggaraan serbuan Vaksinasi covid-19 untuk anak usia 6-11 tahun, dengan tujuan agar bisa terlaksananya Pembelajaan tatap muka secara 100 %.

Kali ini pelaksanaan kegiatan vaksinasi untuk anak usia 6-11 tahun bertempat di SDN 03 Bekasi jaya Jl. KH Agus Salim Rt 01/08 Kel Bekasi jaya Kec.Bekasi Timur Kota Bekasi, Senin (03/01/2022) dengan menggunakan Vaksin jenis Sinovac tahap-1 dengan target 270 anak.

Terlihat di lokasi Danramil 03/Teluk Pucung Kodim 0507/Bekasi Kapten Inf Tomy Abdulah beserta Lurah Bekasi Jaya ASN Ngadini melakukan pemantauan dan monitoring langsung dilokasi kegiatan vaksinasi.

Baca Juga :  Kodim 0502/JU Bagikan Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan

Menurut Danramil 03/Teluk Pucung Kapten Inf Tomy Abdulah menyampaikan kepada media Pendim, mengatakan bahwa pelaksanaan kegiatan vaksinasi ini akan terus dilakukan sampai target 80% secara Nasional tercapai, “Kita bersama-sama Empat pilar Bekasi Timur akan terus berkordinasi dalam setiap kegiatan vaksinasi khususnya vaksinasi anak usia 6-11 tahun yang merupakan target pemerintah untuk mempercepat herd imunity”,ucap Danramil.

Turut terlibat dalam pelaksanaan tersebut diantaranya tenaga kesehatan dari Puskes Bekasi jaya sebanyak 2 Orang, nakes relawan Koramil sebanyak 2 Orang, Dibantu oleh Staf Kelurahan Bekasi jaya sebanyak 6 Orang, para Guru SDN-3 Bekasi Jaya sebanyak 5 Orang, Babinsa Bekasi Jaya dan Bimaspol.

Baca Juga :  Bentuk Sinergitas, Satgas Pamtas Yonif Para Raider 501 Kostrad Gelar Pertemuan dengan Masyarakat

“Alhamdulillah pelaksanaan Vaksinasi hari ini memperoleh hasil sebanyak 222 siswa dapat tervaksin dari target 270 anak”,terang Kapten Tomi.

“Mudah-mudahan dengan semakin cepatnya pencapaian target vaksinasi nasional, bisa semakin kuat dalam membentuk herd imunity, demi menjaga dan melindungi anak-anak dari paparan covid-19″tutupnya.

Selama kegiatan vaksinasi covid-19 anak usia 6-11 tahap 1 diwilayah SDN-3 Bekasi Jaya Kecamatan Bekasi Timur berjalan dengan aman dan tertib. (Sumber Kodim 0507/Bekasi)

Syarip H

Berita ini 36 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Babinsa Koramil-05/Cilincing Bersama Tri Pilar Gelar Operasi Penindakan Pelanggar PPKM Darurat

Nusantara

Babinsa Koramil-05/Cilincing Bersama Tri Pilar Gelar Operasi Penindakan Pelanggar PPKM Darurat
Danramil 04/KS Hadiri Pelatihan Pemandu snorkeling di Kepulauan Seribu

Nusantara

Danramil 04/KS Hadiri Pelatihan Pemandu snorkeling di Kepulauan Seribu
Pengurus Wilayah RMI NU DKI Masa Kepengurusan 2021-2026 Resmi Dilantik

Nusantara

Pengurus Wilayah RMI NU DKI Masa Kepengurusan 2021-2026 Resmi Dilantik
Kodim 0505/JT Giat Serbuan Vaksinasi Di GKI Pulogadung

Nusantara

Kodim 0505/JT Giat Serbuan Vaksinasi Di GKI Pulogadung
Peran Satgas 412 Kostrad Dalam Membentuk Karakter Disiplin Generasi Penerus Bangsa Di Papua

Nusantara

Peran Satgas 412 Kostrad Dalam Membentuk Karakter Disiplin Generasi Penerus Bangsa Di Papua
Susuri Lingkungan Binaan Wadanramil 02 SB serta Tiga Pilar Sawah Besar Himbau Vaksinasi Pada Warga

Nusantara

Susuri Lingkungan Binaan Wadanramil 02 SB serta Tiga Pilar Sawah Besar Himbau Vaksinasi Pada Warga
Kodim 0502/JU Gelar Program KB Kes Semester II TA 2021

Nusantara

Kodim 0502/JU Gelar Program KB Kes Semester II TA 2021
Kolaborasi Koramil 03/Psr Rebo/Ciracas dan Puskesmas Gelar Vaksinasi Covid-19 Malam Hari

Nusantara

Kolaborasi Koramil 03/Psr Rebo/Ciracas dan Puskesmas Gelar Vaksinasi Covid-19 Malam Hari