RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Kamis, 8 September 2022 - 22:16 WIB

Danrindam Jaya Menutup Pendidikan Pembentukan Bintara Khusus Babinsa TNI AD TA.2022

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam _Jayakarta.

Komandan Rindam Jaya Kolonel Inf Ayub Akbar resmi menutup Pendidikan Pembentukan Bintara Khusus Babinsa TNI AD TA. 2022 bertempat di lapangan Indoor Basket Rindam Jaya, Jln Raya Condet, Pasar Rebo, Jakarta Timur. (Kamis, 08 September 2022).

Bintara baru yang dilantik berjumlah 40 orang telah menyelesikan pendidikan selama 4 minggu di Satdik Secaba Rindam Jaya dengan menitikberatkan pada pembekalan materi teritorial yang harus di kuasai oleh Bintara Pembina Desa TNI AD yang professional.

Baca Juga :  Danramil 10/Menteng, Tinjau Vaksin Warga Binaannya

Komandan Rindam Jaya dalam membacakan amanat Pangdam Jaya menyatakan selamat atas keberhasilan menyelesaikan pendidikan Babinsa dan mendapatkan pangkat Sersan Dua dengan disertai harapan menjadi Babinsa yang tangguh, kuat, berwawasan luas serta professional dalam pelaksanaan tugas, mengingat tugas Babinsa kedepan akan semakin kompleks.

Baca Juga :  Babinsa Di Jajaran Koramil 02/Pondok Gede Pasang Spanduk "Ayo Vaksin Patuhi Prokes" Di Wilayah Binaannya

“Jadilah Babinsa yang mampu membaur dan merangkul semua lapisan masyarakat, ciptakan situasi yang kondusif dan harmonis, dapatkan informasi dari sumber manapun, cegah dini serta lapor cepat ke Komando atas untuk menghindari berbagai kemungkinan yang dapat menganggu stabilitas keamanan” pesan Danrindam Jaya.

Berita ini 97 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Program Percepatan Vaksinasi Covid-19 Kepada Masyarakat oleh Babinsa dan Tiga Pilar Kel. Jatinegara Kaum

Nusantara

Program Percepatan Vaksinasi Covid-19 Kepada Masyarakat oleh Babinsa dan Tiga Pilar Kel. Jatinegara Kaum
Danrem 091/ASN Dampingi Gubernur Kaltim dalam rangka Penyerahan Remisi Umum Warga Binaan dan Anak Se-Kaltim dan Kaltara

Nusantara

Danrem 091/ASN Dampingi Gubernur Kaltim dalam rangka Penyerahan Remisi Umum Warga Binaan dan Anak Se-Kaltim dan Kaltara
Meski Angka Kasus Terpapar Di DKI Menurun Namun Upaya Operasi Yustisi Tetap Berjalan di Petamburan

Nasional

Meski Angka Kasus Terpapar Di DKI Menurun Namun Upaya Operasi Yustisi Tetap Berjalan di Petamburan
Simak Beberapa Kelebihan Suzuki XL7 Hybrid 2023, Baterai Lebih Besar!

Nusantara

Simak Beberapa Kelebihan Suzuki XL7 Hybrid 2023, Baterai Lebih Besar!
Ingatkan Warga Dipasar Untuk Dispilin Prokes, Babinsa Koramil 03/Teluk Pucung Berikan Masker Saat Pelaksanaan PPKM

Nusantara

Ingatkan Warga Dipasar Untuk Dispilin Prokes, Babinsa Koramil 03/Teluk Pucung Berikan Masker Saat Pelaksanaan PPKM
Dihari Pancasila Danramil 03/Teluk Pucung Ajak Warga Laksanakan Kerja Bakti di Kampung Pancasila

Nusantara

Dihari Pancasila Danramil 03/Teluk Pucung Ajak Warga Laksanakan Kerja Bakti di Kampung Pancasila
Pangkostrad Periksa Kesiapan Operasi Satgas Pamtas (Mobile) Sektor Baliem Yonif PR 431 Kostrad

Nusantara

Pangkostrad Periksa Kesiapan Operasi Satgas Pamtas (Mobile) Sektor Baliem Yonif PR 431 Kostrad
Tradisi Penyambutan Warga Baru Satuan Yonkes 2 Kostrad

Nusantara

Tradisi Penyambutan Warga Baru Satuan Yonkes 2 Kostrad