RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 10 Juni 2022 - 10:59 WIB

Denpom Divif 1 Kostrad Donor Darah Dalam Rangka HUT Ke-76 Corps Polisi Militer Angkatan Darat

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Dalam rangka memperingati HUT ke-76 Corps Polisi Militer TNI Angkatan Darat TA 2022, Denpom Divisi Infanteri 1 Kostrad berpartisipasi melaksanakan kegiatan donor darah, bertempat di Aula Gatot Subroto Puspomad, Jakarta Pusat, Rabu (07/06/2022).

Kegiatan Donor darah ini dipimpin langsung oleh oleh Danpuspomad Letjen TNI Chandra W. Sukotjo, M.Sc didampingi Wadanpuspomad Mayjen TNI Hendi Hendra Bayu P., S.H.

Dalam Sambutannya Danpuspomad menyampaikan Ucapan terima kasih kepada Personel yang berkenan mendonorkan darahnya. Kegiatan Donor Darah ini merupakan bentuk kepedulian terhadap sesama yang dapat menyelamatkan hidup seseoran.

Setetes darah sangat berarti bagi kehidupan orang lain. Ketersediaan darah sangat dibutuhkan dalam situasi apapun, oleh sebab itu stok darah harus selalu ada. Seperti adanya kejadian kecelakaan, operasi maupun kejadian yang lainnya.

Selama kegiatan berjalan dengan baik lancar serta memerhatikan protokol kesehatan.

Kegiatan Donor Darah melibatkan personel dari Instansi Militer, diantaranya Puspom TNI, Pomal, Pomau, Propam Polri, Yonwalprotneg Paspampres, Pomkostrad dan Divif-1 Kostrad. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Agus Soeprianto, S.I.P.

Berita ini 74 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Tiga Perwira Tinggi Kostrad Naik Pangkat

Nusantara

Anggota Koramil 04/KS Bersama Unsur 4 Pilar Kelurahan Pulau Pari Cek Kesiapan Dapur Umum di Pulau Lancang

Nusantara

Tingkatkan Kemampuan Prajurit, Batalyon Armed 10 Kostrad Gelar Latihan Tim Pelaksanaan Tembakan Tingkat Seksi

Berita Sumatera

Kunjungan Kerja dan Verifikasi Faktual BAPPILU Provinsi Sum-Sel Ke DPD Partai Golkar Muara Enim

Nusantara

Babinsa Koramil 01/Jatinegara Bhabinkamtibmas Hadiri Giat Rakor Sadar Lingkungan

Nusantara

Babinsa Harapan Mulya Keliling Kampung Lakukan PPKM Skala Mikro Dan Operasi Masker

Daerah

Jaga Ketahanan Fisik, Lanal Dumai Laksanakan Samapta Rutin

Nusantara

Tradisi Masuk Satuan Perhubungan Kostrad