RajaBackLink.com

Home / Headline

Selasa, 22 Maret 2022 - 11:46 WIB

Diduga oknum Keuchik Tidak Transparan, Warga aramiyah Minta Inspektorat Audit Dana Desa

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Aceh Timur – Sejumlah warga Gampong aramiyah,Kecamatan Birem Bayeun, Kabupaten Aceh Timur, meminta pihak Inspektorat Kabupaten setempat, untuk segera mengaudit Dana Desa (DD) di Gampong setempat.

Warga menilai pengelolaan Dana Desa tahun anggaran 2017 tidak mengedepankan transparansi dan tidak jelas pertanggungjawaban kepada masyarakat.

Salah satu warga Gampong aramiyah yang akrab disapa bang Don kepada awak media mengatakan permasalah tersebut sudah pernah dibahas dalam rapat di Meunasah bersama masyarakat, namun belum ada titik temu terkait pengunaan dana desa sehingga aparatur saling lempar.

Baca Juga :  Warga Pinoh Selatan Keluhkan Jaringan Telkomsel Hilang Total Masyarakat Minta Segera Perbaikan

“Ada beberapa item yang belum selesai dikerjakan, di anggaran tahun 2017 hingga sekarang 2022, diantaranya sumur bor, lapangan olahraga, saluran, jalan umum dan musholla buket guru.serta sejumlah pekerjaan lainnya, tapi oknum Kepala Desa (Geuchik) berinisial (HR) maupun pengolaan dana desa, tidak bisa mempertanggung jawabkan kepada masyarakat, sehingga kita warga menduga ada penyelengan dana desa,”Don mewakili masyarakat lainnya.Sabtu (21/3/2022).

Baca Juga :  Berbagi Kebahagiaan Koramil 04/Pulogadung Berikan Bantuan Beras

“Kami (Masyarakat) meminta kepada Bupati Aceh Timur dan pihak terkait untuk segera turun kelokasi sekaligus mengaudit Dana Desa (DD) aramiyah tahun anggaran 2017 hingga 2022, yang saat ini belum ada pertanggungjawaban ratusan dana desa yang telah digunakan.ujarnya.

Pewarta : yahdien

Berita ini 140 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Prajurit Yonif Mekanis Raider 411 Kostrad Berbagi di Panti Asuhan Roudlotul Jannah Al Hasany

Daerah

KUNJUNGAN WN SUB UNIT 01 DKI JAKARTA KEDiVISI YANMA MABES POLRI

Headline

Polwan Polres Gowa Ikuti Giat Webinar Katpuan Polwan RI

Aceh

Mengenal Lebih Dekat Sosok Safrizal ”Komeng” Caleg Partai Aceh Dapil 1 DPRK ATIM

Headline

Fakta Persidangan: Mantan Sekretaris MA Nurhadi Tidak Bersalah

Headline

Patroli Blue Light Sat Samapta Polres Takalar Antisipasi Kejahatan di Tempat Keramaian

Headline

*Juara Piala Liga Kasad 2022 di Makassar Berakhir*

Headline

Jambret Mahasiswi. Dawan Ansuri Di Bekuk Tim Macan Kumbang Opsnal Satreskrim Polres Lahat.