RajaBackLink.com

Home / Headline

Selasa, 3 Januari 2023 - 16:27 WIB

Dua Anggota Purna Bakti Dilepas Kapolres Aceh Timur Dengan Tradisi Gerbang Pora

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Aceh Timur Sebagai ungkapan hormat dan terima kasih atas selesainya pengabdian di institusi Polri, dua anggota Polres Aceh Timur yang memasuki masa pensiun yaitu AKBP (Purn) Bukhari dan Kompol (Purn) Zainir diberikan penghormatan dengan tradisi Gerbang Pora. Mereka juga menerima cinderamata dari Kapolres Aceh Timur AKBP Andy Rahmansyah, S.I.K. Selasa, (03/01/2023).

“Sebagai ungkapan rasa hormat atas selesainya pengabdian AKBP (Purn) Bukhari dan Kompol (Purn) Zainir pada institusi Polri, selaku pimpinan saya mengucapkan terima kasih atas dedikasi dan loyalitas dalam dalam turut menciptakan harkamtibmas di wilayah hukum Polres Aceh Timur, ujar Kapolres.

Baca Juga :  Wartawan di Aceh Timur ikut Donor Darah di HUT Humas Polri ke-71

Ia berharap hubungan silaturahmi dengan anggota yang purna tugas tetap terjalin baik.

“Walaupun sudah memasuki masa pensiun, pemikiran dan kontribusi terhadap institusi Polri masih dibutuhkan terutama dalam lingkungan sosial dan masyarakat untuk ikut bersama-sama dalam menjaga sitkamtibmas tetap aman dan kondusif.” Terang Kapolres Aceh Timur AKBP Andy Rahmansyah, S.I.K.

Baca Juga :  PTBA Edukasikan Pelatihan Optimalisasi Pompanisasi Berbasis Pembangkit Listrik Tenaga Surya

Dengan perasaan haru dan bahagia personil yang purna bakti menyampaikan terima kasih kepada pimpinan dan rekan-rekan anggota atas perhatian dan kerjasamanya selama bertugas di Kepolisian serta meminta maaf jika selama mengemban tugas Kepolisian ada kekurangan maupun kekhilafan.***

Berita ini 47 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

PERINGATI MAULID NABI MUHAMMAD SAW 1445 H, LAPAS CILEGON GELAR TAUSIAH BERSAMA KIAYI KONDANG

Berita Polisi

Polisi Berhasil Mengungkap Dan Ringkus Pelaku Curanmor Di Kelurahan Air Lintang Muara Enim

Headline

Patroli Blue Light Sat Lantas Polres Takalar di Tempat Rawan Laka Lantas

Headline

Polres Metro Bekasi Berhasil Ungkap Kasus Pembunuhan Jabang Bayi Dan Ibunya

Headline

Keresahan Warga Kian Menjadi, Jembatan Rusak Tidak Kunjung Diperbaiki.

Berita Polisi

Ratusan Personel TNI-POLRI, Amankan Perayaan Natal Dan Tahun Baru 2024

Headline

*Kapolres Jeneponto AKBP BUDI HIDAYAT, S.I.K. Pimpin Latihan Pra Ops Ketupat Lipu 2024*

Headline

Ditengah Turunnya Hujan, Tim Vaksinator Bersama Petugas Pengamanan Tetap Semangat Menjalankan Tugas