RajaBackLink.com

Home / Aceh / Aceh Timur / Aceh Timur Peristiwa / Covid 19 / Headline

Jumat, 19 November 2021 - 20:15 WIB

Gebyar Vaksinasi Covid 19 dan Donor Darah Berhadiah Sambut HUT Aceh Timur ke 65

Saiful Amri - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com | Aceh Timur — Dalam rangka menyambut hari jadi ke 65 Kabupaten Aceh Timur mengelar serangkain kegiatan  seperti gebyar vaksinasi covid 19  dan donor darah berhadiah yang bakal dipusatkan di lapangan Pusat Pemeritahan Kabupaten Aceh Timur pada tanggal 22-24 November 2021 mendatang.

Perayaan HUT ini diusung dengan tema Dengan Semangat Hari Jadi Aceh Timur ke 75 Mari Kita Wujudkan Masyarakat yang Islami,Bermartabat, Adil dan Demokratis.

Plt. Kadis Komunikasi Dan Informatika  Kabupaten  Aceh Timur Nauli, S.STP.,M.AP dalam keterangan persnya, Jum’at 20 November 2021 mengajak masyarakat Aceh Timur ikut menyukseskan hari  jadi Kabupaten Aceh Timur telah berusia 64 tahun ini.

“Mari kita semua  berpartisipasi menyukseskan  kegitan ini ,ada banyak door prize dan hiburan lainnya bisa disaksikan dalam Hut Aceh Timur ke 64 ini,” ujar Nauli,  S.STP.,M.AP.

Nauli menambahkan, acara Hut Aceh Timur ke 65 tahun  akan berlangsung selama 3 hari sejak 22 sampai dengan 24 November 2021 mendatang.  Sejumlah rangkain kegiatan akan di isi pada puncak perayaan Hut itu.

Sementara itu, Nauli  mengajak masyarakat dan semua elemen di Kabupaten Aceh Timur untuk berpatisipasi menyukseskan gebyar vaksinasi dan Donor Darah. Untuk kegiatan ini panitia telah menyediakan ribuan doorprize.

“Bagi masyarakat yang belum vaksin dan ingin mendonorkan darahnya silahkan memanfaatkan kesempatan ini dengan baik,” pungkas Nauli  seraya meminta masyarakat tetap memperhatikan protocol kesehatan covid 19 pada saat memeriahkan HUT Aceh Timur nantinya. (Ayahdidien Prawira)

Berita ini 93 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Polres Takalar Gelar Sosialisasi/Penyuluhan Hukum Bagi Personil Polsek Jajaran 

Headline

Kapolres Takalar Pimpin Apel Pagi, Sampaikan Terima Kasih Kepada Personil

Headline

Pangdam Hasanuddin Terima Paparan TMMD ke-113 dan Rencana Strategis Pemenangan LKJ*

Headline

Dalam Rangka Ops Bina Waspada 2021 Kasat Binmas Polres Takalar Beri Binluh kepada Pelajar MTs Muhammadiyah Salaka Takalar

Headline

Tiga Pelaku Penganiayaan Dengan Busur yang Tewaskan Korban di Gowa Ditangkap Polisi

Headline

SAH !!! Pengurus DMI kecamtan Makassar Dan Rappocini Resmi Dilantik

Headline

Biro SDM Polda Sulsel Gelar Supervisi BIN SDM di Polres Gowa

Berita Sumatera

Silaturahmi Da’wah Antipasi Perkembangan Faham Syi’ah