RajaBackLink.com

Home / Headline

Jumat, 15 Juli 2022 - 14:11 WIB

Gelar Bakti Sosial, Sat Binmas Polres Takalar Berbagi Paket Sembako 

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR-SULSEL, Sat Binmas Polres Takalar Polda Sulsel melaksanakan Bakti Sosial (Baksos) berupa pembagian paket sembako kepada masyarakat Desa Pa’dinging, Kecamatan Sanrobone, Kabupaten Takalar. Jum’at (15/07/2022).

Baksos tersebut merupakan wujud kepedulian Polri khususnya Polres Takalar terhadap warga kurang mampu, janda tua dan anak yatim piatu.

Baca Juga :  Patroli Blue Light, Personil Polsek Galsel Polres Takalar Cegah Aksi Kriminalitas 

Kasat Binmas Polres Takalar AKP Syahrir saat dikonfirmasi mengatakan, kegiatan Baksos yang kami lakukan ini adalah program rutinitas yang Sat Binmas lakukan untuk membantu warga kurang mampu dalam wilayah hukum Polres Takalar.

Baca Juga :  Terapkan Digitalisasi Perizinan, Menkominfo: Tahun 2020 PNBP Capai Rp 25,5 T

“Sebanyak 7 paket sembako yang kami berikan ini semoga bisa bermanfaat bagi warga yang menerima, hal ini juga merupakan wujud kepedulian Polri khususnya Polres Takalar kepada sesama”, tutur Kasat Binmas.

Muhammad Yusuf Hading Kaperwil Sulsel.

Berita ini 76 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Jaga Kondisi Fisik dan Tampilan Prima Prajurit, Pangdam XIV/Hsn Ajak Prajurit Berlari 5 Km dan Senam Barbel*

Headline

Buka Musprov PPAD Sulsel : Nyatakan Peran PPAD Dalam Sikapi dan Beri Solusi Permasalahan Bangsa dan Negara*

Headline

Kaajendam XIV/Hsn Sebagai Narasumber Pada Dialog Interaktif Siaran TNI di RRI Makassar

Headline

Pembekalan Hukum oleh Staf Hukum Divif 2 Kostrad Kepada Para Prajurit Baru Divif 2 Kostrad

Headline

Danlantamal XI Merauke Resmikan Proyek Instalasi Air Bersih

Headline

PECAT DAN ADILI YAQUT

Headline

Asrama IPMIL 1 di Jalan Sungai Limboto Lorong 37 diserang sekelompok orang tidak di kenal.

Berita Sumatera

BREAKING NEWS : Kasus Pasar Cinde Palembang Seret Nama Mantan Gubernur Sumatera Selatan