RajaBackLink.com

Home / Headline

Jumat, 8 Juli 2022 - 07:08 WIB

Giat Patroli Blue Light Polsek Polsel Antisipasi Tindak Pidana Dan Potensi Gangguan Kamtibmas 

MUHAMMAD YUSUF HADING - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // TAKALAR-SULSEL, Personil Polsek Polsel Polres Takalar Polda Sulsel dibawah pimpinan PS. Ka SPKT Regu 1, Aipda Nasrul melaksanakan giat Patroli Blue Light ( Patroli Biru ) di wilayah hukum Polsek Polongbangkeng Selatan Polres Takalar untuk menjaga situasi Harkamtibmas tetap aman dan kondusif. Jum’at, 8/7/2022.

Baca Juga :  Tegas, Polri Akan Tindak Pelanggaran dan Penyimpangan Karantina*

Dengan menggunakan kendaraan Patroli roda empat, Petugas Patroli menyasar lokasi titik-titik rawan kejahatan di wilayah hukum Polsek Polsel, Pemukiman warga dan lokasi tempat berkumpulnya para remaja dimalam hari.

Kegiatan patroli yang rutin dilaksanakan oleh personil Piket Polsek Polsel ini bertujuan untuk mengantisipasi kemungkinan aksi Premanisme dan mencegah serta meminimalisir terjadinya tindak kejahatan, juga untuk memberi rasa aman kepada masyarakat di malam hari dengan kehadiran Polri di tengah-tengah masyarakat.

Baca Juga :  Front Mahasiswa dan Rakyat Minta Gubernur Aceh Selesesaikan Sejumlah Masalah

Muhammad Yusuf Hading Kaperwil Sulsel.

Berita ini 56 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Antisipasi Kamtibmas Koramil 05/Cilincing Bersama Kader Kampung Pancasila Laksanakan Siskamling

Headline

Jelang Pemilu, Kapolsek Bontonompo Hadiri Pelantikan Anggota Pantarlih

Headline

Tingkatkan Keimanan, Polres Gowa Gelar Isra Mi’raj 1443 H

Headline

Ibu Bhayangkari Dikriminalisasi Polresta Manado, Fachrul Razi: Polri Harus Beri Keadilan kepada Korban

Headline

Semburan Api di Gerobak Pentol, 6 Korban Ngalami Luka Bakar Serius di RS Zubir Mahmud

Headline

Kapolres Takalar Pimpin Upacara Laporan Kenaikan Pangkat 64 Personelnya

Headline

SAH !!! Pengurus DMI kecamtan Makassar Dan Rappocini Resmi Dilantik

Headline

Amankan Natal 2021 dan Tahun Baru 2022, Polres Gowa Laksanakan Gelar Pasukan Operasi Lilin 2021