RajaBackLink.com

Home / Headline

Senin, 21 Februari 2022 - 13:43 WIB

Gunakan Alat Sederhana, Bhabinkamtibmas Bersihkan Dampak Longsor

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM//GOWA, Satu lagi lokasi di wilayah Kabupaten Gowa terdampak oleh cuaca ekstrem yang terjadi belakangan ini.

Hal ini terjadi di Dusun Kenanga Desa Pattalikang, Kec. Manuju, Kab. Gowa terlihat dampak dari curah hujan mengakibatkan longsor sehingga menutupi badan jalan.

Peduli akan kejadian itu, Bhabinkamtibmas Desa Pattalikang, Kec. Manuju, Kab. Gowa Bripka Supriadi bersama anggota Polsek Manuju dibantu dengan warga melakukan upaya pembersihan sisa longsor menggunakan alat sederhana.

Baca Juga :  Pantau Giat Vaksinasi di Desa Binaan, Ini Imbauan Bhabinkamtibmas ke Warga Yang Datang

Bhabinkamtibmas Desa Pattalikang, Kec. Manuju, Kab. Gowa Bripka Supriadi itu juga mengatakan, dalam kejadian tersebut tidak terdapat korban jiwa maupun materil.

Dalam kegiatannya Bripka Supriadi selain melakukan pembersihan juga menghimbau kepada Warga binaannya agar tetap waspada terhadap potensi longsor susulan dan dampak lain dari curah hujan yang tinggi belakangan ini

Baca Juga :  Diduga Gelar Aksi Unjukrasa Tanpa Pemberitahuan Unit Turjawali Polres Gowa Datangi Lokasi Aksi

“Dihimbau kepada masyarakat agar senantiasa tetap waspada dengan berbagai potensi dan dampak lain yang mungkin timbul akibat curah hujan yang di prediksi akan terjadi hingga 4 hari kedepan, tetap waspada karena tidak menutup kemungkinan hal serupa sewaktu-waktu dapat terjadi kembali,” ungkap Bripka Supriadi saat dikonfirmasi, Senin (21/02/2022).

Muh.Yusuf Hading

Humas Polres Gowa

Berita ini 55 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Realisasi Anggaran Dana Desa Tahun 2019 Fiktif: Ini Penjelasan Kades Palak Tanah

Berita Sumatera

Realisasi Anggaran Dana Desa Tahun 2019 Fiktif: Ini Penjelasan Kades Palak Tanah
Waris Tholib Beri Kata Sambutan Sebelum Pawai Takbiran Hari Raya Idul Fitri 1444 H

ADV

Waris Tholib Beri Kata Sambutan Sebelum Pawai Takbiran Hari Raya Idul Fitri 1444 H
Pemeriksaan Para Saksi, Agenda Perdana Sidang Kasus Korupsi ADG Rantau Peureulak Aceh Timur

Headline

Pemeriksaan Para Saksi, Agenda Perdana Sidang Kasus Korupsi ADG Rantau Peureulak Aceh Timur
BREAKING NEWS : Selama 7 Jam Penyidik Jampidsus Kejaksaan Agung RI Geledah Kantor Kementerian ESDM

Headline

BREAKING NEWS : Selama 7 Jam Penyidik Jampidsus Kejaksaan Agung RI Geledah Kantor Kementerian ESDM
Bhabinkamtibmas Desa Galut Hadiri Giat Pembagian Bantuan Pupuk Cair dari Pemdes Pakkabba

Headline

Bhabinkamtibmas Desa Galut Hadiri Giat Pembagian Bantuan Pupuk Cair dari Pemdes Pakkabba
ERSANGKUT KETUA DPD GOLKAR MUARA ENIM SALUR KAN BANTUAN KORBAN KEBAKARAN DI KEMAYORAN

Headline

ERSANGKUT KETUA DPD GOLKAR MUARA ENIM SALUR KAN BANTUAN KORBAN KEBAKARAN DI KEMAYORAN
Wakil Presiden RI Buka PTQ RRI Tingkat Nasional di Takengon

Headline

Wakil Presiden RI Buka PTQ RRI Tingkat Nasional di Takengon
Unit Patroli Samapta Polres Takalar Sambangi Pasar, Beri Rasa Aman Dan Imbauan Prokes 

Headline

Unit Patroli Samapta Polres Takalar Sambangi Pasar, Beri Rasa Aman Dan Imbauan Prokes