RajaBackLink.com

Home / Ekonomi

Jumat, 18 Oktober 2024 - 13:38 WIB

Halo Robotics memperkenalkan Solusi Drone untuk Operasi SAR

Redaksi - Penulis Berita

Halo Robotics memperkenalkan CZI LP35, spotlight dan loudspeaker yang dapat diintegrasikan dengan drone industri terdepan, DJI M350.

Kombinasi drone DJI Enterprise dan CZI menghasilkan solusi komprehensif yang dirancang untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas operasi pencarian dan penyelamatan, pengawasan, serta berbagai misi kritis lainnya.

CZI LP35 dilengkapi dengan lampu sorot berdaya tinggi 6000 lm yang mampu menerobos kegelapan hingga jarak 150 meter. Selain itu, loudspeaker 126 dB yang terpasang pada sistem ini memungkinkan komunikasi yang jelas dan efektif hingga jarak 400 meter, bahkan dalam kondisi bising. Dengan lampu peringatan berwarna merah dan biru yang menyala bergantian, drone menjadi lebih mudah dilihat, terutama saat beroperasi di malam hari atau dalam kondisi cuaca buruk.

Baca Juga :  ISIGAME.store: Layanan Top Up Mobile Legends Instan dan Terpercaya untuk Pengalaman Bermain Tanpa Batas

Image

Salah satu keunggulan utama dari kombinasi LP35 dengan DJI M350 adalah kemampuannya untuk melakukan pencarian dan penyelamatan dalam kondisi minim cahaya. Tim SAR dapat dengan cepat menemukan korban yang hilang di hutan, gunung, atau perairan, berkat cahaya sorot yang terang dan jangkauan komunikasi yang luas. Selain itu, sistem ini juga dapat membantu memetakan area pencarian secara cepat dan akurat, sehingga mempercepat proses pencarian.

Baca Juga :  Pentingnya Perlindungan Data Pribadi Pada Bisnis Anda melalui Standar ISO 27701

Penggunaan CZI LP35 tidak hanya terbatas pada operasi pencarian dan penyelamatan. Sistem ini juga dapat diaplikasikan dalam berbagai bidang, seperti pengawasan perbatasan dan inspeksi infrastruktur. Dengan kemampuannya menerangi area yang luas dan berkomunikasi secara efektif, CZI LP35 menjadi alat yang sangat berharga bagi berbagai sektor industri.

Halo Robotics berkomitmen untuk terus mengembangkan teknologi inovatif yang memberikan manfaat bagi masyarakat. Integrasi antara CZI LP35 dan DJI M350 merupakan bukti nyata dari dedikasi kami dalam menyediakan solusi yang efektif untuk mengatasi berbagai tantangan.

Artikel ini juga tayang di VRITIMES

Berita ini 5 kali dibaca

Share :

Baca Juga

PastNine: Jagoan Baru Rocketindo, Sebarkan Aroma Kemewahan Penuh Ambisi

Ekonomi

PastNine: Jagoan Baru Rocketindo, Sebarkan Aroma Kemewahan Penuh Ambisi
Hyaluronic Acid: Tak Cuma Dioles, Kini Bisa Disuntikkan Untuk Kulit Lebih Terhidrasi!

Ekonomi

Hyaluronic Acid: Tak Cuma Dioles, Kini Bisa Disuntikkan Untuk Kulit Lebih Terhidrasi!
KAI Dukung Ketahanan Pangan Nasional Melalui Distribusi Pupuk yang Efisien dan Tepat Waktu

Ekonomi

KAI Dukung Ketahanan Pangan Nasional Melalui Distribusi Pupuk yang Efisien dan Tepat Waktu
Kunci Sukses Bisnis Gesit di Era Digital: Manfaatkan Freelancer Profesional

Ekonomi

Kunci Sukses Bisnis Gesit di Era Digital: Manfaatkan Freelancer Profesional
Marketing Viral Ichitan, Sukses Tembus 92 Juta Engagement Gara-gara Ini

Ekonomi

Marketing Viral Ichitan, Sukses Tembus 92 Juta Engagement Gara-gara Ini
Port Academy Hadir dalam Temu Teknis Revisi Peraturan Menteri Perhubungan Terkait Penanganan Barang Curah Padat dan Barang Berbahaya di Pelabuhan

Ekonomi

Port Academy Hadir dalam Temu Teknis Revisi Peraturan Menteri Perhubungan Terkait Penanganan Barang Curah Padat dan Barang Berbahaya di Pelabuhan
CEO Evista Erlang Hadiwiguna Dukung Penuh Timnas Indonesia di Laga Krusial Piala AFF 2024

Ekonomi

CEO Evista Erlang Hadiwiguna Dukung Penuh Timnas Indonesia di Laga Krusial Piala AFF 2024
Stasiun KCIC Karawang Dibuka, Permintaan Pembelian Proyek Properti Parkland Podomoro Meningkat Drastis

Ekonomi

Stasiun KCIC Karawang Dibuka, Permintaan Pembelian Proyek Properti Parkland Podomoro Meningkat Drastis