RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 19 November 2022 - 20:10 WIB

HUT Kabupaten Muara Enim Ke 76. Begini Kata Ketua DPD IWO Muara Enim

Dadang Hariansyah - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Muara Enim Sumatera Selatan – Dalam rangka menyambut HUT Kabupaten Muara Enim ke 76, Ketua DPD Ikatan Wartawan Online (IWO) Muara Enim mengucapkan selamat hari jadi Kabupaten Muara Enim ke 76. Sabtu, 19 November 2022.

Hal ini disampaikan Bahri kepada wartawan saat berada di Kantor sekretariat DPD IWO Muara Enim.

“Di hari jadi Kabupaten Muara Enim yang ke 76 saya mewakili rekan-rekan yang tergabung di dalam organisasi kewartawanan khususnya DPD IWO Muara Enim, mengucapkan selamat dan sukses untuk Kabupaten Muara Enim.

Semoga Kabupaten Muara Enim semakin berjaya, cepat berkembang menjadi Kabupaten kebanggaan masyarakatnya dan dapat menjadi contoh yang baik bagi Kabupaten- Kabupaten lainya dengan berinovasi memberikan inspirasi dan motivasi di berbagai bidang sektor.

Terutama bidang sektor Pertanian dan Perindustrian, mengingat Kabupaten Muara Enim kaya akan Sumber Daya Alam (SDA) Nya, baik di bidang sektor pertanian maupun minerba.” Ungkap Bahri Ketua DPD IWO Muara Enim.

Dengan menjadi Kabupaten yang kaya akan Sumber Daya Alam Nya, kami berharap kepada Pemerintah daerah maupun masyarakat bersama-sama dapat menjaga dan memelihara kekayaan alam yang menjadi warisan budaya dari leluhur kita. Berharap kepada masyarakat Kabupaten Muara Enim di seluruh wilayah untuk dapat bersatu padu dalam mendukung jalannya percepatan program Pemerintah di segala bidang dengan turut serta berperan aktif dalam melakukan berbagai kegiatan yang positif dengan keahlian dan keterampilan masing-masing. Mendukung jalannya program Pemerintah dalam meningkatkan Pendapatan Aset Daerah (PAD) yang gunanya untuk mensejahterakan masyarakat dan meningkatkan pembangunan infrastruktur di seluruh wilayah Kabupaten Muara Enim. Bebernya.

“Semoga di hari jadi Kabupaten Muara Enim ke 76 ini, apa yang menjadi visi dan misi pemimpin sebelumnya untuk menjadikan Muara Enim yang Mandiri, Agamis, Sehat, dan Berdaya saing dapat sepenuhnya terwujud.” Cetusnya.

“Muara Enim, Bangkit lebih cepat pulih lebih kuat!”. Serunya.

Penulis: Dadang Hariansyah.

Baca Juga :  Polres Melawi Kembali Menangkap Pemakai Narkoba Di Nanga Pinoh

Editor: KAPERWIL-SUMSELSumber: https://SRIWIJAYATODAY.COM

Berita ini 139 kali dibaca

Share :

Baca Juga

.Lurah Bara Baraya Utara Harapkan Bantuan Alquran dan buku Iqra Dari Alumni SMP 5 Angkatan 585 Dimanfaatkan Sebaik Baiknya TPA Ilham.

Headline

.Lurah Bara Baraya Utara Harapkan Bantuan Alquran dan buku Iqra Dari Alumni SMP 5 Angkatan 585 Dimanfaatkan Sebaik Baiknya TPA Ilham.
Terkait Capaian Vaksinasi Di Wilayah Somba Opu, Polsek Somba Opu Gencar Laksanakan Serbuan Vaksin

Headline

Terkait Capaian Vaksinasi Di Wilayah Somba Opu, Polsek Somba Opu Gencar Laksanakan Serbuan Vaksin
Orasi Ilmiah Pangdam XIV/Hsn Pada Wisuda SPIDI-SADIQ: Penerapan Sistem Pendidikan Antara Pengetahuan Umum dan Spirit Qurani*

Headline

Orasi Ilmiah Pangdam XIV/Hsn Pada Wisuda SPIDI-SADIQ: Penerapan Sistem Pendidikan Antara Pengetahuan Umum dan Spirit Qurani*
Buka Puasa Bersama Eks Napiter Sumatra Utara Jalin Keharmonisan Dengan Pemerintah

Berita Sumatera

Buka Puasa Bersama Eks Napiter Sumatra Utara Jalin Keharmonisan Dengan Pemerintah
Hadiri Syukuran HUT Ajen, Pangdam XIV/Hsn Ajak Laksanakan Motto SIAP Dirajenad Pada Personel Ajen*

Headline

Hadiri Syukuran HUT Ajen, Pangdam XIV/Hsn Ajak Laksanakan Motto SIAP Dirajenad Pada Personel Ajen*
Jelang HUT Bhayangkara Ke 76, Polsek Tompobulu Polres Gowa Berikan Bantuan Sembako Ke Warga Prasejahtera

Headline

Jelang HUT Bhayangkara Ke 76, Polsek Tompobulu Polres Gowa Berikan Bantuan Sembako Ke Warga Prasejahtera
Bencana Longsor Di Semendo! Akses Jalan Yang Tertutup Longsor Sudah Bisa Dilewati. Baca disini!

Headline

Bencana Longsor Di Semendo! Akses Jalan Yang Tertutup Longsor Sudah Bisa Dilewati. Baca disini!
Dua Remaja Muda Pengguna Sabu, Di Ringkus Polisi. Ini Kronologinya.

Berita Sumatera

Dua Remaja Muda Pengguna Sabu, Di Ringkus Polisi. Ini Kronologinya.