RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 18 Mei 2022 - 19:36 WIB

Ibu Ria Djuahaeriah Merasa Bangga Bisa Siapkan Masakan Untuk Satgas TMMD

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – TMMD Reguler ke-113 Kodim 0507/Bekasi, para Ibu-ibu tampak sibuk di dapur rumah Ketua Rt.02/01 Kelurahan Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Rabu (18/5/2022).

Tampak terlihat ibu-ibu warga Rt.01/01, Kelurahan Teluk Pucung, menyiapkan bumbu-bumbu, ada yang menyiapkan lauk yang akan dimasak, bahkan ada pula yang menyiapkan sayuran.

Ibu Ria Djuahaeriah (58) bersama ibu ibu lainnya yang merupakan warga Kelurahan Teluk Pucung mengatakan hampir tiap hari dirinya menyiapkan makan buat petugas satgas TMMD Reguler ke-113 Kodim 0507/Bekasi. Dirinya merasa senang dan bangga bisa menyiapkan makanan buat para TNI dan Pekerja.

Baca Juga :  PPKM Mikro di Labrak, Dua Cafe Ini Beroperasi Hingga Subuh, FWJ Minta Ditutup

“Setiap hari seperti ini masak pagi, siang dan malam untuk Satgas TMMD (TNI Manunggal Membangun Desa) yang melaksanakan pembangunan di tempat kami,” kata dia.

Ia menambahkan, proses penyiapan seluruh makanan ini maksimal sudah harus selesai dan siap setengah jam sebelum waktu makan.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 02 SB Monitor dan Awasi Prokes Bulan Bhakti Karang Taruna Provinsi DKI Jakarta Tahun 2021

“Enggak ada yang nentuin, ini kita saja yang bikin biar enak. Jadi kalau ada kurang rasa, masih bisa ditambahin. Sudah siaplah pokoknya begitu Satgas mau makan”,tutur Ibu Ria Djuahaeriah.

Terlihat juga di lokasi dapur Babinsa Teluk Pucung Koramil 03/Teluk Pucung Serma Erwin yang setiap hari melakukan pengecekan le dapur umum satgas TMMD 113 Kodim 0507/Bekasi.

Syarip H

Berita ini 49 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Pangdivif 2 Kostrad Pimpin Tradisi Pengukuhan Warga Baru Divif 2 Kostrad Tahun 2021

Nusantara

Pangdivif 2 Kostrad Pimpin Tradisi Pengukuhan Warga Baru Divif 2 Kostrad Tahun 2021
Batalyon Armed Kostrad Laksanakan Latbakjatratnis Terpadu TA. 2021 di Puslatpur Martapura

Nusantara

Batalyon Armed Kostrad Laksanakan Latbakjatratnis Terpadu TA. 2021 di Puslatpur Martapura
Sudah Setor Sejak Tahun 2016,Warga Dusun Otak Desa Tebing Kerangan Pertanyakan Tanggung Jawab Vendor dan PLN Nanga Pinoh

Daerah

Sudah Setor Sejak Tahun 2016,Warga Dusun Otak Desa Tebing Kerangan Pertanyakan Tanggung Jawab Vendor dan PLN Nanga Pinoh
Serbuan Vaksinasi Tingkat RW dan Kelurahan oleh Koramil Jajaran Kodim 0505/JT Untuk Pencapaian Herd Immunity

Nusantara

Serbuan Vaksinasi Tingkat RW dan Kelurahan oleh Koramil Jajaran Kodim 0505/JT Untuk Pencapaian Herd Immunity
Pangdiv 2 Kostrad Terima Kunjungan Kapuskesad

Nusantara

Pangdiv 2 Kostrad Terima Kunjungan Kapuskesad
Oknum Kades Mekarwangi Majalengka Lempar Opini Hoax Soal Insiden Persekusi Wartawan

Daerah

Oknum Kades Mekarwangi Majalengka Lempar Opini Hoax Soal Insiden Persekusi Wartawan
Kikav 8 Kostrad Latihan Taktis Tingkat Peleton TA 2021

Nusantara

Kikav 8 Kostrad Latihan Taktis Tingkat Peleton TA 2021
KRI TELUK BINTUNI-520 TOLAK DARI LANTAMAL I BELAWAN BAWA PASUKAN PENGAMANAN PERBATASAN RI-PNG

Nusantara

KRI TELUK BINTUNI-520 TOLAK DARI LANTAMAL I BELAWAN BAWA PASUKAN PENGAMANAN PERBATASAN RI-PNG