RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 18 Mei 2022 - 19:36 WIB

Ibu Ria Djuahaeriah Merasa Bangga Bisa Siapkan Masakan Untuk Satgas TMMD

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – TMMD Reguler ke-113 Kodim 0507/Bekasi, para Ibu-ibu tampak sibuk di dapur rumah Ketua Rt.02/01 Kelurahan Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Rabu (18/5/2022).

Tampak terlihat ibu-ibu warga Rt.01/01, Kelurahan Teluk Pucung, menyiapkan bumbu-bumbu, ada yang menyiapkan lauk yang akan dimasak, bahkan ada pula yang menyiapkan sayuran.

Ibu Ria Djuahaeriah (58) bersama ibu ibu lainnya yang merupakan warga Kelurahan Teluk Pucung mengatakan hampir tiap hari dirinya menyiapkan makan buat petugas satgas TMMD Reguler ke-113 Kodim 0507/Bekasi. Dirinya merasa senang dan bangga bisa menyiapkan makanan buat para TNI dan Pekerja.

Baca Juga :  PPKM Mikro di Labrak, Dua Cafe Ini Beroperasi Hingga Subuh, FWJ Minta Ditutup

“Setiap hari seperti ini masak pagi, siang dan malam untuk Satgas TMMD (TNI Manunggal Membangun Desa) yang melaksanakan pembangunan di tempat kami,” kata dia.

Ia menambahkan, proses penyiapan seluruh makanan ini maksimal sudah harus selesai dan siap setengah jam sebelum waktu makan.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 02 SB Monitor dan Awasi Prokes Bulan Bhakti Karang Taruna Provinsi DKI Jakarta Tahun 2021

“Enggak ada yang nentuin, ini kita saja yang bikin biar enak. Jadi kalau ada kurang rasa, masih bisa ditambahin. Sudah siaplah pokoknya begitu Satgas mau makan”,tutur Ibu Ria Djuahaeriah.

Terlihat juga di lokasi dapur Babinsa Teluk Pucung Koramil 03/Teluk Pucung Serma Erwin yang setiap hari melakukan pengecekan le dapur umum satgas TMMD 113 Kodim 0507/Bekasi.

Syarip H

Berita ini 49 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Antisipasi Penyebaran Covid-19, Babinsa Jati Melati Bersama Apratur Kelurahan Lakukan Penyemprotan Didinfektan di Rumah Warga

Nusantara

Antisipasi Penyebaran Covid-19, Babinsa Jati Melati Bersama Apratur Kelurahan Lakukan Penyemprotan Didinfektan di Rumah Warga

Nusantara

Beri Kejutan di HUT Bhayangkara, Anggota Kodim 0502/JU Sambangi 3 Markas Polres
Bakat Wirausaha Generasi Muda Millenial di Gelar Oleh Koramil 04/Pulogadung Pada Giat Komsos

Nusantara

Bakat Wirausaha Generasi Muda Millenial di Gelar Oleh Koramil 04/Pulogadung Pada Giat Komsos
LSM GMBI Desak Pemkab Evaluasi Pelaksana Kegiatan Revitalisasi Pasar Cibitung

Headline

LSM GMBI Desak Pemkab Evaluasi Pelaksana Kegiatan Revitalisasi Pasar Cibitung
Danbrigif Raider 13 Kostrad Kunjungi Latihan Tentara Indonesia dan US ARMY di Yonif Raider 303 Kostrad

Headline

Danbrigif Raider 13 Kostrad Kunjungi Latihan Tentara Indonesia dan US ARMY di Yonif Raider 303 Kostrad
Yahya Boh Kaye: Semoga Polisi Dapat Segera Ungkap Pelaku Pembunuh Wanita di Banda Alam

Aceh

Yahya Boh Kaye: Semoga Polisi Dapat Segera Ungkap Pelaku Pembunuh Wanita di Banda Alam
Yonbekang 2 Kostrad Melaksanakan Tradisi Korp Raport Pindah Satuan

Nusantara

Yonbekang 2 Kostrad Melaksanakan Tradisi Korp Raport Pindah Satuan
Pangdam Jaya Sebagai Irup Upacara Pemberangkatan Peserta Latihan YTP Prajurit Kodam Jaya

Nusantara

Pangdam Jaya Sebagai Irup Upacara Pemberangkatan Peserta Latihan YTP Prajurit Kodam Jaya