RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 16 Juni 2021 - 06:25 WIB

Ikut Serta Dalam PPKM Skala Mikro Babinsa Kayuringin Jaya Himbau Warga Untuk Disiplin Prokes

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – Hari demi hari terus dilaksanakan PPKM Skala Mikro untuk melakukan pencegahan serta memutus mata rantai Covid-19.

Seperti yang dilakukan oleh Babinsa di jajaran Koramil 01/Kranji Kodim 0507/Bekasi, Serka Sutrisno bersama tiga pilar lakukan PPKM Skala Mikro di Jalan Nangka raya dan Jalan Rajawali raya, RW 004 dan RW 002 Kel. Kayuringin Jaya, Kec.Bekasi selatan, Kota Bekasi, Selasa (15/06/2021).

Dalam pelaksanaannya tiga pilar Kecamatan Bekasi Selatan melakukan himbauan protokol kesehatan kepada warga yang melintas di Jalan Nangka raya dan Jalan Rajawali raya, Kel.Kayuringin Jaya.

Baca Juga :  Koramil 03/ Senen Dukung Kerja Bakti Bersama Forkopimda Jakarta Pusat di Wilayah Senen

Himbauan ditujukan kepada warga yang melintas dijalan tersebut baik para pejalan kaki, pengemudi/penumpang kendaraan gar selalu disiplin protokol kesehatan.

Hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya, Babinsa Kel. Kayuringin Jaya (Serka Sutrisno dan Serka Darjo), Bhabinkamtibmas kel Kayuringin Jaya, Staf kecamatan Bekasi selatan dan Sekel Kayuringin Jaya.

Bagi para pelanggar prokes yang kedapatan tidak menggunakan masker langsung di hadang dan di berikan peringatan agar tidak mengulangi perbuatannya, hal tersebut dilakukan agar tidak terjadinya penyebaran Covid-19. Tidak hanya itu tiga pilar juga turut memberikan masker kepada warga yang tidak menggunakan masker tersebut.

Baca Juga :  Pangkostrad Bagikan Sembako Kepada Prajurit dan PNS Makostrad

Di tempat lain Danramil 01/Kranji Mayor Inf Chaoirul Anam menyampaikan, “PPKM Mikro ini akan terus dilakukan secara terus menerus dan masiv, hal tersebut dilaksanakan sebagai upaya cegah kita agar penyebaran covid-19 bisa di tekan dan bisa dikendalikan”.ucapnya. “Kita semua berharap dengan adanya PPKM Mikro ini bisa menumbuhkan kedisiplinan warga dala menerapkan prokes dalam aktifitas kesehariannya”, tutup Danramil.

Syarip h

(Sumber Kodim 0507/Bekasi)

Berita ini 7 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Kowad Sekaligus Anggota Persit KCK Ranting 2 Yonif Raider 754 Cabang XXXII Koorcab Divif 3 PG Kostrad Raih Medali Perak Judo PON XX Papua

Nusantara

Kowad Sekaligus Anggota Persit KCK Ranting 2 Yonif Raider 754 Cabang XXXII Koorcab Divif 3 PG Kostrad Raih Medali Perak Judo PON XX Papua
HRD : Kunker Komisi V DPR RI Dorong Percepatan Pengembangan Bandara dan Pembangunan Jalur KA

Aceh

HRD : Kunker Komisi V DPR RI Dorong Percepatan Pengembangan Bandara dan Pembangunan Jalur KA
Peringati HUT Ke-55, Brigif Para Raider 18 Kostrad Gelar Syukuran

Nusantara

Peringati HUT Ke-55, Brigif Para Raider 18 Kostrad Gelar Syukuran
Yonif Raider 509 Kostrad Gelar Serbuan Vaksin

Nusantara

Yonif Raider 509 Kostrad Gelar Serbuan Vaksin
Penemuan Janin Dimakam yang Bikin Heboh Ternyata Korban Aborsi

Daerah

Penemuan Janin Dimakam yang Bikin Heboh Ternyata Korban Aborsi
Aksi Kemanusiaan Yon Armed 13 Bersama Daarut Tauhiid Peduli Buat Santri Bahagia

Nusantara

Aksi Kemanusiaan Yon Armed 13 Bersama Daarut Tauhiid Peduli Buat Santri Bahagia
Deklarasi Forum Wartawan Jakarta Korwil Jakarta Timur “Penuh Khidmat”

Headline

Deklarasi Forum Wartawan Jakarta Korwil Jakarta Timur “Penuh Khidmat”
Yonif Mekanis Raider 413 Kostrad Hadiri Apel Satgas Penanganan Covid-19 di Sukoharjo

Nusantara

Yonif Mekanis Raider 413 Kostrad Hadiri Apel Satgas Penanganan Covid-19 di Sukoharjo