RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Rabu, 9 Juni 2021 - 11:38 WIB

Jabatan Pangdam Jaya/Jayakarta Resmi Diserah Terimakan Hari Ini

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya – Jakarta Pusat. Kepala Staf TNI Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Andika Perkasa hari ini memimpin langsung upacara serah terima jabatan (Sertijab) Perwira Tinggi (Pati) TNI AD diantaranya melantik Mayjen TNI Mulyo Aji, M.A., sebagai Pangdam Jaya/Jayakarta menggantikan Mayjen TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., bertempat di lantai dasar Gedung E Mabesad, Jakarta Pusat, Selasa (8/6/2021).

Upacara serah terima Pati TNI AD tersebut biasanya dilaksanakan sangat meriah namun karena Pandemi Covid-19 yang sampai saat ini masih melanda, maka pelaksanaan upacara Sertijab Pati TNI AD dilaksanakan sangat sederhana dengan menerapkan protokol kesehatan.

Baca Juga :  Setetes Darah Sangat Berarti, Yonif Mekanis Raider 413 Kostrad Laksanakan Donor Darah

Upacara sertijab ditandai dengan pelepasan dan penyematan tanda jabatan serta penyerahan tongkat komando dari pejabat lama kepada pejabat baru, dilanjutkan penyerahan Pataka.

Keseluruhan para Perwira Tinggi yang melaksanakan sertijab hari ini diantaranya, Pangkostrad dari Letjen TNI Eko Margiyono kepada Mayjen TNI Dudung Abdurachman, Pangdam Jaya dari Mayjen TNI Dudung Abdurachman kepada Mayjen TNI Mulyo Aji, Asintel Kasad dari Mayjen TNI Teguh Arief Indratmoko kepada Mayjen TNI Bambang Ismawan, Aspers Kasad dari Mayjen TNI Mulyo Aji kepada Mayjen TNI Wawan Ruswandi, Danpusterad dari Letjen TNI Wisnoe Prasetja Boedi kepada Mayjen TNI Teguh Arief Indratmoko dan Kapoksahli Kasad dari Letjen TNI Besar Harto Karyawan kepada letjen TNI Wisnoe Prasetja Boedi.

Baca Juga :  Personel Satgas Yonif 144/JY Ajak Olah Raga Siswa dan Patuhi Protokol Kesehatan

Mengakhiri kegiatan upacara, Kasad menandatangani berita acara serah terima jabatan Pati TNI AD dan Persit Kartika Chandra Kirana, dilanjutkan dengan acara ramah tamah dan foto bersama.

Syarip H

Berita ini 86 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Satgas Yonarmed 6 Kostrad Terima Penghargaan Dari Badan Informasi Geospasial

Nusantara

Satgas Yonarmed 6 Kostrad Terima Penghargaan Dari Badan Informasi Geospasial
Kodim 0505/JT Gelar Vaksin Dosis 1 dan 2 di Lima Tempat Lokasi Vaksin

Nusantara

Kodim 0505/JT Gelar Vaksin Dosis 1 dan 2 di Lima Tempat Lokasi Vaksin
Optimalisasi SIPD dan E-Kinerja, Diskominfo Hadirkan Telkom Bahas Solusi

Nusantara

Optimalisasi SIPD dan E-Kinerja, Diskominfo Hadirkan Telkom Bahas Solusi
Pangkostrad Bersama Warga Makostrad Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H/2021 M

Nusantara

Pangkostrad Bersama Warga Makostrad Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H/2021 M
Satgas Yonif Para Raider 432 Kostrad Ajarkan Cinta Tanah Air Sejak Dini

Nusantara

Satgas Yonif Para Raider 432 Kostrad Ajarkan Cinta Tanah Air Sejak Dini
Penutupan Pelatihan Teknis Pakom KRI TA 2021 Secara Virtual Oleh Askomlek Kasal

Nusantara

Penutupan Pelatihan Teknis Pakom KRI TA 2021 Secara Virtual Oleh Askomlek Kasal
Pangkostrad Berkunjung Ke Yonif Raider 514 Kostrad

Nusantara

Pangkostrad Berkunjung Ke Yonif Raider 514 Kostrad
Percepat Pembagian : Bantuan Tunai BTPKLW – TNI Kodim 0507/Bekasi Hari Ketiga Terus Dilakukan

Nusantara

Percepat Pembagian : Bantuan Tunai BTPKLW – TNI Kodim 0507/Bekasi Hari Ketiga Terus Dilakukan