RajaBackLink.com

Home / Headline

Minggu, 20 Maret 2022 - 21:55 WIB

Jelang Ramadhan, Ini Pesan Penting Kasatlantas Polres Gowa Ke Masyarakat

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // GOWA-SULSEL, Jajaran Kepolisian Polres Gowa menanggapi serius adanya aksi balap liar yang sering dilakukan oleh sekelompok pemuda di beberapa tempat saat bulan Ramadan.

Untuk mengantisipasi adanya balapan liar, Kasatlantas Polres Gowa AKP Rusdi Yunus SH menyampaikan pesan penting kepada seluruh masyarakat Kabupaten Gowa khususnya para sekelompok pemuda-pemudi yang kerap ugal-ugalan dan balapan liar saat bulan suci ramadhan.

Baca Juga :  Kerahkan Rubber Boat, Satpolairud Polres Aceh Timur, Bantu Mencari Dua Nelayan Julok Yang Hilang Saat Melaut

“Tentunya Satlantas Polres Gowa terus antisipasi adanya balapan liar, karena adanya keluhan masyarakat terkait balap liar ini. Selain bisa membahayakan diri sendiri juga bisa membahayakan keselamatan pengguna jalan lainnya,” ucap Kasatlantas Polres Gowa saat dikonfirmasi Humas Polres Gowa, Minggu (20/3)

Kasatlantas Polres Gowa AKP Rusdi Yunus SH juga menegaskan kepada masyarakat bahwa terkait kegiatan balapan liar akan diberikan sanksi yaitu penyitaan

Baca Juga :  Babinsa Koramil 06/Setiabudi Bersama Tiga Pilar Gelar Operasi Yustisi Cegah Sebar Covid-19

kendaraan bermotor selama 3 bulan untuk memberikan efek jera kepada pelanggar maupun penonton.

“Saya dengan personil Satlantas Polres Gowa akan menindak keras apabila kami menemukan masyarakat Kabupaten Gowa yang akan melakukan aksi ugal – ugalan, seperti freestyle atau balap liar pada jalanan umum pada saat bulan puasa nanti”. tegas AKP Rusdi Yunus SH.

Kepala Wilayah Sulsel

Humas Polres Gowa

Berita ini 196 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Diduga Terpeleset dan Tenggelam Di Alur Sungai Balita 3 Tahun Meninggal Dunia

Aceh

Diduga Terpeleset dan Tenggelam Di Alur Sungai Balita 3 Tahun Meninggal Dunia
Bhabinkamtibmas Bersama Lurah Sosialisasikan Vaksinasi Anak Di SD Mangasa Hadirkan Orang Tua Dan Guru

Headline

Bhabinkamtibmas Bersama Lurah Sosialisasikan Vaksinasi Anak Di SD Mangasa Hadirkan Orang Tua Dan Guru
Masyarakat Ogan IliR Dan Lembaga Badan Informasi Data Investigasi Korupsi (BIDIK) Geruduk Kantor KPK

Headline

Masyarakat Ogan IliR Dan Lembaga Badan Informasi Data Investigasi Korupsi (BIDIK) Geruduk Kantor KPK
Peduli Korban Bencana Longsor, Pemerintah Kabupaten Muara Melalui Dinas Sosial Distribusikan Bantuan Pangan Logistik Untuk Para Korban Musibah Longsor

Headline

Peduli Korban Bencana Longsor, Pemerintah Kabupaten Muara Melalui Dinas Sosial Distribusikan Bantuan Pangan Logistik Untuk Para Korban Musibah Longsor
Operasi Yustisi di Pasar, Puluhan Warga Terjaring Tidak Gunakan Masker 

Headline

Operasi Yustisi di Pasar, Puluhan Warga Terjaring Tidak Gunakan Masker 
BREAKING NEWS : Kasat Lantas Polres Bangka Barat, Rampas Handphone Wartawan!

Berita Polisi

BREAKING NEWS : Kasat Lantas Polres Bangka Barat, Rampas Handphone Wartawan!
Antisipasi Tawuran dan Giat PPKM Mikro, Koramil 01/Jatinegara Bersama Muspika Empat Pilar Gelar Apel Cipkon

Headline

Antisipasi Tawuran dan Giat PPKM Mikro, Koramil 01/Jatinegara Bersama Muspika Empat Pilar Gelar Apel Cipkon
MAHFUD MEMPERMAINKAN AGAMA

Headline

MAHFUD MEMPERMAINKAN AGAMA