RajaBackLink.com

Home / Ekonomi

Kamis, 21 Agustus 2025 - 09:14 WIB

KAI Pastikan Layanan LRT Jabodebek Normal dan Aman Pasca Gempa di Kabupaten Bekasi

Redaksi - Penulis Berita

KAI menginformasikan bahwa operasional LRT Jabodebek tetap normal dan aman pasca gempa dengan magnitudo 4,9 yang terjadi di Kabupaten Bekasi pada Rabu (20/8) pukul 19.54 WIB.

Sebagai langkah mitigasi, perjalanan sempat dijalankan menggunakan mode Supervised Manual Mode dengan Train Attendant berada di kabin untuk memastikan kondisi lintas aman. Kini, seluruh layanan LRT Jabodebek telah kembali berjalan lancar tanpa hambatan.

“Kami menyampaikan apresiasi kepada para pengguna atas kepercayaan yang diberikan. Operasional LRT Jabodebek saat ini dalam kondisi normal dan aman, dan kami berkomitmen untuk terus menjaga keselamatan serta kenyamanan perjalanan. Kami juga berharap tidak terdapat dampak negatif, kerusakan, maupun korban jiwa atas gempa yang terjadi,” ujar Executive Vice President Divisi LRT Jabodebek, Mochamad Purnomosidi.

KAI mengimbau seluruh pengguna untuk tetap berhati-hati dan mengikuti arahan petugas di stasiun maupun selama perjalanan.

Berita ini 2 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Ekonomi

Bitcoin Pizza Day: Momen Bersejarah Ingatkan Kripto untuk Semua Orang

Ekonomi

Green Skilling #28 Bahas Peluang Startup dan Korporasi di Circular Economy dan Pasar Karbon 2026

Ekonomi

KB-RA IT Impianku Malang Raih Gold Stevie® Awards 2025 untuk Dampak Sosial Terbaik se-Asia Pasifik

Ekonomi

BSI Maslahat Gelar Bakti Sosial Pemasangan Gigi Tiruan Gratis Untuk Dhuafa

Ekonomi

PTPP Dinobatkan sebagai Best Green Contractor of the Year 2025, Satu-satunya BUMN Konstruksi Peraih Greenship Awards

Ekonomi

Bittime Luncurkan Kampanye “Double Win” Sambut Sentimen Positif Pasar

Ekonomi

Program Game Application and Technology BINUS UNIVERSITY Bawakan Semangat Nasionalisme ke Dunia Roblox

Ekonomi

Hublife Taman Anggrek Residences Hadir dengan Tenant Baru yang Bikin Makin Seru