RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Minggu, 15 Mei 2022 - 12:43 WIB

Kejar Tayang Pelaksanaan TMMD 113, Satgas Kebut Pembuatan Drainase

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – Memasuki seminggu gelaran TMMD Reguler ke-113 Kodim 0507/Bekasi, Pembangunan saluran drainase sepanjang 1200 meter, lebar 0,5 meter dan tinggi 0,5 meter, saat ini progresnya sudah mencapai 30 % dan pengerjaannya terus dikebut. Minggu (15/5/2022).

Puluhan personil anggota satgas TMMD, masih terlihat menggali parit sepanjang jalan kampung di Rt.01/01, Kelurahan Teluk Pucung, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi. Kesibukan merampungkan obyek pembangunan Drainase di TMMD 113 masih terus dikebut guna kejar target sesuai waktu yang direncanakan, Drainase yang dibangun sepanjang kurang lebih 1200 meter ini nantinya akan digunakan saluran air warga yang selama ini manpet dan menggenang pada saat hujan.

Baca Juga :  Serbuan Vaksin TNI Koramil-06/Kelapa Gading Digeruduk Warga

Dikatakan Pasiter Kodim 0507/Bekasi Mayor Inf Widiaryo.SM. bahwa sekitar 70 orang personil satgas TMMD 113 pimpinan Kapten Inf Sutejo yang setiap harinya mengerjakan penggalian dan pemasangan Uditc, dan saat ini masih melanjutkan penggalian saluran drainase yang letaknya di sepanjang jalan kampung tersebut.

Baca Juga :  Pangkostrad Kunjungan Kerja ke Brigif Raider 13 Kostrad

“Sekitar 70 orang personil satgas TMMD yang kami kerahkan untuk pengerjaan pembangunan Drainase, yang merupakan gabungan dari warga sekitar dan tukang Profesional, dan sampai saat ini semangat personil satgas TMMD 113 masih sangat tinggi, sehingga kami harapkan semua pekerjaan akan selesai tepat waktu,”ungkap Widiarto.

Dengan kerjasama yang baik ini, tentunya akan membuat pekerjaan rampung sebelum waktunya. TMMD Reguler 113 Kodim 0507/Bekasi akan ditutup tanggal 9 Juni 2022 mendatang.

Syarip H

Berita ini 14 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Setetes Darah Sangat Berarti, Yonif Mekanis Raider 413 Kostrad Laksanakan Donor Darah

Nusantara

Setetes Darah Sangat Berarti, Yonif Mekanis Raider 413 Kostrad Laksanakan Donor Darah
Pangdam Jaya Hadiri Peresmian Layanan Vaksinasi Mobil Keliling Sentra Vaksinasi Serviam

Nusantara

Pangdam Jaya Hadiri Peresmian Layanan Vaksinasi Mobil Keliling Sentra Vaksinasi Serviam
Latihan dan Gelar Vaksin, Yonif 725/Wrg Bantu Masyarakat Konut Hadapi Covid – 19

Nusantara

Latihan dan Gelar Vaksin, Yonif 725/Wrg Bantu Masyarakat Konut Hadapi Covid – 19
Yonif Raider 515 Kostrad Gelar Karya Bakti Bersama Masyarakat

Nusantara

Yonif Raider 515 Kostrad Gelar Karya Bakti Bersama Masyarakat
Pangkoarmada I: Olahraga Sangat Penting…! Namun Tetap Mematuhi Protokol Kesehatan Pada Masa Pandemi

Nusantara

Pangkoarmada I: Olahraga Sangat Penting…! Namun Tetap Mematuhi Protokol Kesehatan Pada Masa Pandemi
Personel Kodim 0507/Bekasi Laksanakan Pengamanan Route Kunjungan Kerja Wakil Presiden RI

Nusantara

Personel Kodim 0507/Bekasi Laksanakan Pengamanan Route Kunjungan Kerja Wakil Presiden RI
Yonif Raider 514 Divif 2 Kostrad Gelar Karya Bakti Bedah Rumah

Headline

Yonif Raider 514 Divif 2 Kostrad Gelar Karya Bakti Bedah Rumah
Utamakan Sikap Santun, Babinsa Koramil 01/Kranji Laksanakan PPKM Level IV

Nusantara

Utamakan Sikap Santun, Babinsa Koramil 01/Kranji Laksanakan PPKM Level IV