RajaBackLink.com

Home / Ekonomi

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:18 WIB

Kidsville Hadir di PIK Avenue

Redaksi - Penulis Berita

Welcome to Kidsville, sebuah bazaar yang penuh warna dan keceriaan, berlangsung di PIK Avenue dari 3 hingga 13 Oktober 2024. Acara ini dirancang khusus untuk memberikan pengalaman belanja yang unik, menarik, dan seru dengan berbagai program belanja menarik.

– ASRI melalui PIK Avenue mall sangat antusias mengumumkan kolaborasi bersama Byte Project dalam menghadirkan acara Welcome to Kidsville, sebuah bazaar yang penuh warna dan

keceriaan, berlangsung di PIK Avenue dari 3 hingga 13 Oktober 2024. Acara ini dirancang khusus untuk memberikan pengalaman belanja yang unik, menarik, dan seru dengan berbagai program belanja menarik.

Kidsville adalah jawaban bagi orang tua yang mencari perlengkapan dan kebutuhan anak dalam suasana yang ramah dan berkesan. Bazaar ini menyuguhkan produk hingga pengalaman berkesan, mulai dari perlengkapan esensial sehari-hari, hingga kehadiran Kindergarten serta Preschool untuk menunjang tumbuh kembang anak. Tak hanya itu, pengunjung juga akan menemukan koleksi buku yang menginspirasi dan mainan edukatif yang dapat merangsang kreativitas serta perkembangan si kecil.

Baca Juga :  Pembalut Kain Cuci Ulang Aman untuk Kesehatan?

Kidsville hadir di main atrium PIK Avenue 

Selama acara, pengunjung akan dimanjakan dengan berbagai penawaran spesial dan kegiatan interaktif. Program Kids Shopper Rewards menjadi salah satu daya tarik utama, di mana setiap pengunjung yang melakukan pembelian minimal Rp500.000 berkesempatan untuk mendapatkan voucher senilai Rp50.000 melalui aplikasi ASRI Living. Promo ini terbatas untuk 100 pelanggan pertama dan dapat digabungkan untuk maksimal 2 struk, memberikan nilai lebih bagi setiap pembelian.

PIK Avenue, sebagai pusat perbelanjaan modern yang terletak di jantung utara Jakarta,

Baca Juga :  Local Brand Festival 2024: Panggung Kreatif bagi 140 UMKM Mahasiswa BINUS Business Creation

menawarkan lingkungan yang nyaman dan menyenangkan. Dengan beragam tenant yang

membawa merek-merek ternama, orang tua dapat dengan mudah menemukan segala kebutuhan anak-anak mereka dalam satu lokasi. Dari pakaian hingga perlengkapan sekolah, memudahkan orang tua untuk berbelanja tanpa stres.

Kidsville bukan hanya sekadar bazaar; namun tempat orang tua dapat bersosialisasi, bertukar pengalaman, dan menemukan komunitas yang peduli terhadap kebutuhan anak-anak.

Keseruan pengunjung berbelanja

Kami sangat antusias untuk menyambut pengunjung di Kidsville di PIK Avenue. Untuk informasi lebih lanjut mengenai acara ini, termasuk daftar tenant, jadwal kegiatan spesial, dan penawaran menarik lainnya, silakan kunjungi website kami di www.pikavenue.com atau ikuti kami di media

sosial di @pikavenue.

Artikel ini juga tayang di VRITIMES

Berita ini 7 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Ekonomi

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI
Pemimpin Perempuan Diaspora India-Indonesia, Poonam Sagar Tampil di Pravasi Bharatiya Divas 2025

Ekonomi

Pemimpin Perempuan Diaspora India-Indonesia, Poonam Sagar Tampil di Pravasi Bharatiya Divas 2025
Nusantara Global Network dan CXM Direct Luncurkan Program Self Rebate untuk Meningkatkan Penghasilan Trading

Ekonomi

Nusantara Global Network dan CXM Direct Luncurkan Program Self Rebate untuk Meningkatkan Penghasilan Trading
Mengembangkan Keahlian dan Menghadapi Tantangan: Perjalanan Candra Haikal di Dunia IT Lewat Program MSIB

Ekonomi

Mengembangkan Keahlian dan Menghadapi Tantangan: Perjalanan Candra Haikal di Dunia IT Lewat Program MSIB
Apa Bedanya CV Sama PT? Panduan Lengkap Memilih Struktur Usaha yang Tepat

Ekonomi

Apa Bedanya CV Sama PT? Panduan Lengkap Memilih Struktur Usaha yang Tepat
VRITIMES Jalin Kerjasama Strategis dengan ForumJabar.com untuk Pengembangan Konten Digital dan Jangkauan Media

Ekonomi

VRITIMES Jalin Kerjasama Strategis dengan ForumJabar.com untuk Pengembangan Konten Digital dan Jangkauan Media
Gapeka 2025, Akselerasi Pembangunan Infrastruktur Perkeretaapian Sesuai Astacita

Ekonomi

Gapeka 2025, Akselerasi Pembangunan Infrastruktur Perkeretaapian Sesuai Astacita
Bahas Keamanan Digital, Menkominfo Ajak Kolaborasi Multipihak Lindungi Warganet

Ekonomi

Bahas Keamanan Digital, Menkominfo Ajak Kolaborasi Multipihak Lindungi Warganet