RajaBackLink.com

Home / Headline

Rabu, 13 Agustus 2025 - 12:08 WIB

Lanal Lampung Dukung Pengamanan Kapal Perang Asing di Pelabuhan Panjang

Sugianto - Penulis Berita

 

TNI AL _Jala Wira Saburai_ 12 Agustus 2025

 

Sriwijayatoday.com Lampung Selatan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Lampung mendukung pengamanan Kapal Militer AS MV Cape Hudson yang melaksanakan debarkasi sarana dan prasarana militer di Dermaga D Pelabuhan Pelindo II Panjang, Bandar Lampung, Selasa (12/8/2025).

Latihan gabungan yang diikuti 15 negara ini dalam rangka persiapan latihan gabungan bersama yang tergabung dalam _Super Garuda Shield 2025_ yang akan diselenggarakan berbagai tempat, salah satunya di Pusat latihan tempur (Puslatpur) TNI AD Baturaja, Sumatera Selatan.

Danlanal Lampung Letkol Laut (P) Krido Satriyo U, menyampaikan bahwa keterlibatan Lanal Lampung tidak hanya sebatas pengawasan fisik di lapangan, tetapi juga meliputi koordinasi dengan instansi terkait, seperti Bea Cukai, Karantina, Kesyahbandaran, dan Kepolisian. Selain itu Lanal Lampung juga menyiagakan 1 tim penyelam dan Ambulance dari BP Lanal Lampung

Berita ini 25 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Sambut Hari Jadinya Ke-74, Polwan Polres Gowa Gelar Bakti Religi dan Bagikan Sembako Ke Warga

Headline

Cegah Tindak Kriminalitas di Malam Hari, Polsek Galsel Polres Takalar Tingkatkan Patroli Blue Light

Headline

Longsor Di Wilayah Kecamatan Semendo Darat Laut. Begini Kronologi Kejadiannya

Aceh

Zulfadli Oyong Minta BPN Turun Ke Lahan Sengketa Belasan Tahun Tidak Ada Kejelasan 

Headline

*Juara Piala Liga Kasad 2022 di Makassar Berakhir*

Headline

Maknai Natal dengan Empati, PTPN Group Gelar Ibadah dan Bantuan Sosial Serentak di 10 Wilayah Indonesia

Headline

Kasdam XIV/Hsn Mewakili Pangdam Pada Penutupan Festival Seni Pertunjukan Sulsel Menari

Headline

Percepatan Vaksinasi, Polres Gowa Buka Gerai Vaksin Di 8 Lokasi