RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Minggu, 6 Juni 2021 - 14:03 WIB

Optimalkan Aspek Keamanan Wilayah, Kodim Jakpus Gelar Operasi Gabungan

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta Pusat, (6/6) Kodim 0501/JP BS bersama Tiga Pilar Jakarta Pusat gelar patroli gabungan yang dilaksanakan malam hari, menyusuri beberapa lokasi wilayah binaan Jakarta Pusat.

Dalam operasi tersebut, Kodim 0501 JP BS melibatkan 10 anggotanya yang dipimpin Mayor Kav Dian Kriswijaya, S.I.P.

“Selain memantau keamanan dan ketertiban wilayah dibeberapa lokasi strategis, operasi juga melakukan pengawasan disiplin protokol kesehatan ke beberapa tempat tempat yang berpotensi penyebaran covid 19. Dilakukan juga himbauan himbauan kepada warga agar tidak berkerumun, patuh gunakan masker dan lainnya”, ujar Mauor Kav Dian usai digelarnya operasi.

Baca Juga :  Komandan Lanal Bandung Hadiri Acara Pembukaan Rakor dan Rakernis Potmar TNI AL Tahun 2022

Ia juga menjelaskan, sebelum dilaksanakannya operasi aparat menggelar apel persiapan yang dilaksanakan di Jiexpo Kemayoran Jakarta Pusat.

Apel turut diikuti oleh jajaran Garnisun Gartap, jajaran Polres Metro Jakarta Pusat, personil Kecamatan, Kelurahan Utan Panjang Kemayoran, Mitra Jaya, serta Sat Pol PP.

Baca Juga :  Usai Rebut Sasaran, Prajurit TNI AD dan US Army Bagikan Sembako di Dusun Talang Sipin

Dalam kegiatannya operasi menyusuri bebebrapa wilayah sasaran meliputi, wilayah Senen, Kemayoran, Cempaka putih dan Johar baru.

Mayor Kav Dian pun berharap, operasi gabungan yang digelar secara rutin, dapat efektif menjaga keamanan wilayah. Selain aspek keamanan operasi dapat mempererat tali silahturahmi dengan warga binaan, sebab, menurutnya operasi tidak hanya melakukan pengawasan, namun turut melakukan komunikasi dengan warga.

Syarp H
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Berita ini 10 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Patroli Gabungan, Dandim Jaksel Bersama Kapolres Tinjau Pos Penyekatan Arus Mudik

Headline

Patroli Gabungan, Dandim Jaksel Bersama Kapolres Tinjau Pos Penyekatan Arus Mudik
Brigif Raider 9 Kostrad Laksanakan Karya Bhakti Perbaikan Infrastruktur Umum Bersama Masyarakat

Nusantara

Brigif Raider 9 Kostrad Laksanakan Karya Bhakti Perbaikan Infrastruktur Umum Bersama Masyarakat
Berbagi di Bulan Ramadhan, Denpal Divif 2 Kostrad Salurkan Sembako Kepada Masyarakat

Headline

Berbagi di Bulan Ramadhan, Denpal Divif 2 Kostrad Salurkan Sembako Kepada Masyarakat
Babinsa Koramil 03 Senen Amankan Wilayah, Putusnya Kabel Listrik Tegangan Tinggi

Nusantara

Babinsa Koramil 03 Senen Amankan Wilayah, Putusnya Kabel Listrik Tegangan Tinggi
Satgas Yonif 512/QY Berbagi Kasih Dengan Masyarakat Perbatasan di Tengah Pandemi Covid-19

Nusantara

Satgas Yonif 512/QY Berbagi Kasih Dengan Masyarakat Perbatasan di Tengah Pandemi Covid-19
Sukseskan Vaksinasi, Koramil 01 Jatinegara Kolaborasi Kel. Cip. Cempedak, RT/RW dan FKDM

Nusantara

Sukseskan Vaksinasi, Koramil 01 Jatinegara Kolaborasi Kel. Cip. Cempedak, RT/RW dan FKDM
Pak Sopir, Bongkar Muat di Bahu Jalan Pelanggaran Berlalulintas!

Aceh

Pak Sopir, Bongkar Muat di Bahu Jalan Pelanggaran Berlalulintas!
Awet Muda dan Cantik : Inov Glow Adalah Klinik Kecantikan Langganan 2 Artis

Headline

Awet Muda dan Cantik : Inov Glow Adalah Klinik Kecantikan Langganan 2 Artis