RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Selasa, 19 Oktober 2021 - 10:03 WIB

Pangkoarmada l Terima Audiensi Siswa SMA Taruna Nusantara

Bagas - Penulis Berita

 Sriwijayatoday.com Jakarta, Panglima Koarmada l Laksda TNI Arsyad Abdullah, S.E.,M.A.P.,menerima audiensi siswa SMA Taruna Nusantara (SMA TN) di Mako Koarmada l, Senin (18/10/2021).
Audiensi siswa SMA TN dengan pejabat TNI Angkatan Laut merupakan program rutin yang dilaksanakan oleh civitas akademika SMA TN.

Kegiatan tersebut dilaksanakan tidak hanya dalam rangka menyelesaikan tugas belajar siswa, melainkan juga sebagai ajang silaturahmi secara kelembagaan dan proses pewarisan nilai-nilai luhur keprajuritan kepada siswanya.

Baca Juga :  Puluhan Nelayan Aceh Timur Naas Lagi, Tertangkap Polisi Thailand Pada Radius 38,5 Km Pantai Phuket

3 orang siswa yang ditunjuk sebagai perwakilan (SMA TN) tersebut berkesempatan untuk mewawancarai Panglima Koarmada l. Mereka ditugaskan oleh sekolahnya untuk menyusun antologi wawancara dengan Para Pemimpin di seluruh Indonesia

Baca Juga :  Perkuat Pertahanan Negara, Ini Motivasi Danramil 03/GP Kepada 30 Calon Peserta Komcad 2021

Oleh karena itu, Panglima Koarmada l memberikan semangat dan motivasi kepada para siswa SMA Taruna Nusantara untuk lebih giat lagi belajar, mengingat tantangan dunia kedepan lebih komplek dan penuh persaingan.

(Dispen Koarmada I)

Berita ini 52 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Manunggal dengan Rakyat, Satgas Yonarmed 6 Kostrad Bantu Warga Pindahkan Pemakaman

Nusantara

Manunggal dengan Rakyat, Satgas Yonarmed 6 Kostrad Bantu Warga Pindahkan Pemakaman
Kerumunan Final Futsal Ilegal Kota Gorontalo Dibubarkan Paksa Oleh Polisi Dan Satpol

Covid 19

Kerumunan Final Futsal Ilegal Kota Gorontalo Dibubarkan Paksa Oleh Polisi Dan Satpol
Atraksi Drum Band Taruna Taruni Akademi Angkatan Laut Angkatan 68 Memukau Masyarakat Sabang

Nusantara

Atraksi Drum Band Taruna Taruni Akademi Angkatan Laut Angkatan 68 Memukau Masyarakat Sabang
Tim Pengawasan Kodam Jaya Jayakarta Kunjungi Posko PPKM Mikro Kelurahan Paseban

Nusantara

Tim Pengawasan Kodam Jaya Jayakarta Kunjungi Posko PPKM Mikro Kelurahan Paseban
Kapolres Minsel Imbau Warga Tidak Mengundang Tamu

Nusantara

Kapolres Minsel Imbau Warga Tidak Mengundang Tamu
Persiapan Deklarasi Sub Unit WN88 01 DKI

Daerah

Persiapan Deklarasi Sub Unit WN88 01 DKI
Pemdes Pinapalangkow laksanakan Musdes RKP-Desa Tahun Anggaran 2022

Daerah

Pemdes Pinapalangkow laksanakan Musdes RKP-Desa Tahun Anggaran 2022
Babinsa Menteng Bersama Tiga Pilar Berikan Bantuan Sembako Warga Terkonfirmasi Covid-19

Nusantara

Babinsa Menteng Bersama Tiga Pilar Berikan Bantuan Sembako Warga Terkonfirmasi Covid-19