RajaBackLink.com

Home / Headline

Jumat, 25 November 2022 - 10:02 WIB

Pastikan Kamtibmas Dilingkungan Polda Sumsel. Begini Kata Kapolsek Pemulutan

Dadang Hariansyah - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Ogan Ilir Sumatera Selatan – Kehadiran Polisi di tengah masyarakat menjadi peran penting dalam menjaga keamanan, keselamatan dan ketertiban masyarakat. Bagaimana tidak, seperti yang diketahui peran aktif Polri dalam menjaga Kamtibmas di lingkungan masyarakat tidaklah semudah membalikkan Kedua telapak tangan.

Seperti yang disampaikan Kapolsek Pemulutan AKP Hery Yusman, S.H., kepada media ini Jumat, 25 November 2022.

Dikatakannya, dalam rangka mengoptimalkan pelayanan Kepolisian terhadap masyarakat, personil Polsek Pemulutan Polres Ogan Ilir (OI) secara rutin melaksanakan giat Strong Points.

“Kegiatan ini dilaksanakan rutin setiap hari di jam-jam sibuk, di wilayah hukum Polsek Pemulutan, di setiap titik-titik rawan macet dan rawan kecelakaan sudah standby anggota mengatur lalu lintas dan mengantisipasi terjadinya kemacetan”. Ungkap AKP Herry.

Menjaga dan memelihara Kamtibmas di lingkungan masyarakat, adalah prioritas utama dalam menegakkan aturan dalam melaksanakan tugas pokok POLRI sesuai dengan arahan dan perintah Kapolda Sumsel dan Pimpinan POLRI.

Meminimalisir setiap hal-hal yang dapat berpotensi menimbulkan tindak pidana kejahatan yang membuat keresahan di lingkungan masyarakat dalam hal menjaga dan memelihara Kamtibmas dilingkungan Polda Sumsel. Pungkasnya.

Penulis: Dadang Hariansyah.

Baca Juga :  Wujud Peduli, Kapolsek Bajeng Jenguk Anggotanya Yang Sakit 

Editor: KAPERWIL - SUMSELSumber: https://SRIWIJAYATODAY.COM

Berita ini 106 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Jumat Curhat, kapolsek Makassar Sambangi Warga Kelurahan Barana

Headline

Jumat Curhat, kapolsek Makassar Sambangi Warga Kelurahan Barana
Personil Polsek Manuju Gowa Gelar Simulasi Bersama Tanggap Darurat Huru-Hara 

Headline

Personil Polsek Manuju Gowa Gelar Simulasi Bersama Tanggap Darurat Huru-Hara 
Pangdam XIV/Hsn Menerima Kunjungan Silaturahmi Rombongan Alumni SD Kompleks Patompo Kota Makassar Angkatan 83

Headline

Pangdam XIV/Hsn Menerima Kunjungan Silaturahmi Rombongan Alumni SD Kompleks Patompo Kota Makassar Angkatan 83
Zulfadli Oyong Bersama ”HIMAT” Saweu Sikula di Indra Makmu 

Aceh

Zulfadli Oyong Bersama ”HIMAT” Saweu Sikula di Indra Makmu 
Hadirkan Gadai Bebas Bunga Untuk Masyarakat Jelang Mudik Lebaran By Pegadaian

Headline

Hadirkan Gadai Bebas Bunga Untuk Masyarakat Jelang Mudik Lebaran By Pegadaian
Tersangka Kasus Penggelapan Uang Milik Mualem Diserahkan ke Jaksa

Aceh

Tersangka Kasus Penggelapan Uang Milik Mualem Diserahkan ke Jaksa
Bukti Komitmen Indonesia, Sudah 10 Tahap Vaksin Covid-19 Tiba

Covid 19

Bukti Komitmen Indonesia, Sudah 10 Tahap Vaksin Covid-19 Tiba
Babinsa Koramil 404-06 Semendo, Minta Masyarakat, Stop Membakar Hutan dan Lahan.

Headline

Babinsa Koramil 404-06 Semendo, Minta Masyarakat, Stop Membakar Hutan dan Lahan.