RajaBackLink.com

Home / Headline / Nasional / Nusantara

Kamis, 22 April 2021 - 12:19 WIB

Patroli Bersama, Babinsa Ingatkan Protokol Kesehatan

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Jaksel – Upaya pendisiplinan protokol kesehatan ditengah pandemi Covid-19 terus dilakukan. Terkait dengan itu, Babinsa Kel. Kebagusan Koramil 03/Pasar Minggu melaksanakan Giat patroli Cipta kondisi bersama warga guna menghimbau masyarakat untuk selalu mematuhi protokol kesehatan. Rabu Malam (21/4/2021).

Kegiatan ini diikuti oleh Babinsa Kel. Kebagusan Peltu Billy Andria dan Koptu Sukir bersama Ketua RW (01,03,07,08) dan anggota LMK Kel. Kebagusan beserta Mitra Jaya Koramil 03/Pasar Minggu.

Baca Juga :  Satgas Pamtas Yonarmed 6 Kostrad Berikan Pelayanan Kesehatan dengan Memberikan Khitanan Gratis

Kegiatan dilakukan dengan memberikan himbauan kepada seluruh masyarakat yang masih beraktifitas pada malam hari di wilayah Kelurahan Kebagusan. agar bersama-sama menjaga dan mencegah penyebaran Covid-19 di lingkungan dengan tetap mematuhi aturan protokol kesehatan.

Danramil 03/Pasar Minggu Mayor Arm Nawang saat ditemui Kamis pagi di Makoramil mengatakan, menghinbau dan mensosialisasi atuaran protokol kesehatan Covid-19 merupakan salah satu upaya dalam mencegah penularan Covid-19.

Baca Juga :  Tenggelamnya KRI 402, Puluhan Wartawan Gelar Tabur Bunga di Darmaga Lantamal 3 Jakarta

“Dengan penyampaian edukasi dan himbauan sacara rutin di harapkan masyarakat dapat disiplin mentaati atuaran prokes guna pencegahan penularan virus Covid-19,” Kata Danramil.

“Kedisiplinan masyarakat dalam mematuhi protokol kesehatan dapat menekan bertambahnya jumlah kasus Positif virus Covid-19” terang Danramil.

“Oleh karena itu kita menggandeng semua elemen yang ada untuk bersama-sama mengimbau masyarakat untuk taat terhadap aturan prokes yang sudah ditetapkan pemerintah”, Pungkas Danramil.

Syarip H/red

Berita ini 17 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Polsek Kota Baru Ungkap Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Jenis Sabu

Nusantara

Polsek Kota Baru Ungkap Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Jenis Sabu
Ketua Persit KCK Gabungan Kostrad Gelar Olahraga Bersama dan Berbagi Kasih

Headline

Ketua Persit KCK Gabungan Kostrad Gelar Olahraga Bersama dan Berbagi Kasih
Beri Manfaat, Satgas TMMD 113 Kodim 0507/Bekasi Bangun Rutilahu

Nusantara

Beri Manfaat, Satgas TMMD 113 Kodim 0507/Bekasi Bangun Rutilahu
Perpustakaan Keliling Satgas Yonarmed 6 Kostrad Jadi Sarana untuk Meningkatkan Minat Baca Siswa di Perbatasan

Nusantara

Perpustakaan Keliling Satgas Yonarmed 6 Kostrad Jadi Sarana untuk Meningkatkan Minat Baca Siswa di Perbatasan
Masjid Maradekaya Gelar Jumat Berkah dengan Tim Pengamanannya

Headline

Masjid Maradekaya Gelar Jumat Berkah dengan Tim Pengamanannya
Ghazali Ketua NU Pagaralam: Menyebarkan Aswaja dan Meneguhkan Komitmen Kebangsaan dalam memperingati Harlan  NU ke-95

Berita Sumatera

Ghazali Ketua NU Pagaralam: Menyebarkan Aswaja dan Meneguhkan Komitmen Kebangsaan dalam memperingati Harlan NU ke-95
Siapkan Acara Pengukuhan, APDESI Aceh Timur Baju Putih Gelar Rapat Perdana

Aceh

Siapkan Acara Pengukuhan, APDESI Aceh Timur Baju Putih Gelar Rapat Perdana
Pangkostrad Tinjau Serbuan Vaksinasi di Markas Menarmed 2 Kostrada

Nusantara

Pangkostrad Tinjau Serbuan Vaksinasi di Markas Menarmed 2 Kostrada