RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Kamis, 9 September 2021 - 15:41 WIB

Peringati HUT ke-72, Yonif Raider 303 Kostrad Gelar Doa Bersama dan Renungan Suci

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Memperingati HUT ke-72 Batalyon Infanteri Raider 303 Kostrad, Prajurit Yonif Raider 303/SSM Kostrad melaksanakan Do’a bersama dan Renungan Suci di Markas Yonif Raider 303/SSM Kostrad.

Hal tersebut disampaikan, Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) Raider 303 Kostrad Letkol Inf M. Sujoko, dalam rilis tertulisnya di Markas Batalyon, Cikajang, Garut, Jawa Barat. Kamis (09/09/2021).

Kegiatan Do’a bersama di laksanakan di loby Markas Batalyon (Mayon) dan dilanjutkan renungan suci dengan menyanyikan lagu Padamu Negeri serta Tekad dan janji prajurit Setia Sampai Mati di depan Mayonif Raider 303/SSM Kostrad di Pimpin langsung oleh Danyonif Raider 303 Kostrad Letkol Inf M. Sujoko.

Letkol Inf M. Sujoko, dalam amanat renungan suci menyambut HUT ke-72 Yonif Raider 303 Kostrad mengharapkan kegiatan ini dapat di jadikan sebagai sarana Evaluasi agar dapat melakukan perbaikan guna memberikan pengabdian yang lebih baik

“Kegiatan ini merupakan tradisi satuan yang rutin di laksanakan di Batalyon Yonif Raider 303/SSM Kostrad setiap tahunya dan juga sekaligus menjadi upaya meningkatkan rasa memiliki satuan guna menumbuhkan rasa jiwa korsa,jiwa patriot dan berwawasan kebangsaan yang tinggi,” tambahnya. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Syarip H

Berita ini 18 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Headline

Pangdivif 2 Kostrad Melaksanakan Kunjungan Kerja Ke Batalyon Perbekalan dan Angkutan 2 Kostrad

Nusantara

Lanal Palembang Gelar Apel Khusus dan Halal Bihalal Idul Fitri 1443 H/ 2022 M Bersama Prajurit dan PNS Lanal Palembang

Headline

Sanksi Hukum Pidana Penyebar Data Pribadi 

Nusantara

Komandan Yonif Mekanis Raider 413 Pimpin Acara Korps Raport Penerimaan dan Pelepasan Personel

Nusantara

Danrem 041/Gamas: Tidak Ada Tebang Pilih, Semua Sesuai Hasil Seleksi Peserta

Nusantara

Danyonif Raider 509 Kostrad Bagikan Hadiah Lomba

Nusantara

Tempat Keramaian Menjadi Sasaran PPKM Mikro Babinsa Koramil 03/Teluk Pucung

Headline

Babinsa Koramil 01/Jatinegara Bersama Empat Pilar, Giat PPKM Mikro