RajaBackLink.com

Home / Headline / Nasional / Nusantara

Rabu, 5 Mei 2021 - 08:55 WIB

Prajurit dan Persit Yonkav 8 Kostrad Donor Darah Demi Kemanusiaan

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Prajurit beserta Persit Batalyon Kavaleri 8 Kostrad bersama PMI melaksanakan Donor Darah dalam rangk HUT Divif 2 Kostrad yang dilaksanakan di garasi iveco Yonkav 8 Kostrad, Pasuruan. Senin (03/5/2021).

Kegiatan ini dilakukan setelah melaksanakan shalat tarawih, dan kegiatan Donor Darah ini juga sebagai wujud nyata partisipasi Yonkav 8/NSW/2 Kostrad dalam mewujudkan kemanusiaan dan kepedulian kepada masyarakat yang membutuhkan transfusi darah sehat ditengah pandemi virus corona (covid-19).

Baca Juga :  Pangdam I/BB: Asrama Haji Kota Medan Jadi Tempat Isoter Pasien Covid-19

Dalam pelaksanaan kegiatan ini Prajurit dan Persit Yonkav 8 tidak lupa dengan melaksanakan protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran wabah Covid 19. (Penkostrad).

Baca Juga :  16 Warga Terjaring Operasi Tertib Masker di Pasar Manggis

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Syarip H/red

Berita ini 17 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Cegah Penyebaran Covid-19, Korem 091/ASN Gelar Vaksinasi Gratis

Nusantara

Cegah Penyebaran Covid-19, Korem 091/ASN Gelar Vaksinasi Gratis
Pangkoarmada l Bacakan Taklimat Awal Pembukaan Wasrik Inspektorat Koarmada l TA 2022

Nusantara

Pangkoarmada l Bacakan Taklimat Awal Pembukaan Wasrik Inspektorat Koarmada l TA 2022
Bantu Warga Dapatkan Vaksinasi Dosis Dua, Koramil 03/Teluk Pucung Kembali Gelar Serbuan Vaksinasi

Nusantara

Bantu Warga Dapatkan Vaksinasi Dosis Dua, Koramil 03/Teluk Pucung Kembali Gelar Serbuan Vaksinasi
Kasad Meninjau Latma Garuda Shield Ke-15 di Amborawang

Nusantara

Kasad Meninjau Latma Garuda Shield Ke-15 di Amborawang
Satgas Yonif PR 501 Kostrad Amankan Dua Orang Diduga Kelompok Separatis Teroris Papua (KSTP

Nusantara

Satgas Yonif PR 501 Kostrad Amankan Dua Orang Diduga Kelompok Separatis Teroris Papua (KSTP
Cegah Aksi Balap Liar, Satuan Samapta Lakukan Patroli Usai Pelaksanaan Sholat Subuh

Headline

Cegah Aksi Balap Liar, Satuan Samapta Lakukan Patroli Usai Pelaksanaan Sholat Subuh
Jelang HUT Bhayangkara Ke 76, Kapolsek Tompobulu Berikan Bantuan Ke Masjid

Headline

Jelang HUT Bhayangkara Ke 76, Kapolsek Tompobulu Berikan Bantuan Ke Masjid
Tanah Masjid Nurul Falah Bekasi Dipersoalkan,Irjen Pol(pur) H Anton Charliyan Bilang Begini

Daerah

Tanah Masjid Nurul Falah Bekasi Dipersoalkan,Irjen Pol(pur) H Anton Charliyan Bilang Begini