RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Selasa, 31 Agustus 2021 - 11:42 WIB

Satgas Pamtas Yonarmed 6 Kostrad Berikan Pengobatan Keliling Door to Door kepada Warga Perbatasan RI-RDTL

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Disamping menjaga kedaulatan negara di perbatasan, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarmed 6/3 Kostrad juga memberikan pelayanan pengobatan keliling door to door ke rumah warga di perbatasan.

Demikian disampaikan oleh Dansatgas Pamtas RI-RDTL Sektor barat Letkol Arm Andang Radianto, S.A.P. dalam keterangan tertulisnya di NTT. Selasa (31/08/2021).

Baca Juga :  Pelihara Profesionalitas Prajurit, Dandenma Divif 2 Kostrad Selenggarakan Lomba Lari dan Lomba Tembak

Dansatgas mengatakan, kesehatan tidak boleh dianggap masalah yang sepele dan kesehatan harus tetap dijaga agar kita dapat melakukan aktivitas setiap hari secara maksimal.

“Dengan kondisi kesehatan yang baik pula warga dapat melakukan aktivitas dengan baik sehingga bisa memenuhi kebutuhan sehari-hari,” ujarnya.

Baca Juga :  Patroli Bersama, Dandim 0506/Tgr Dan Forkopimda Tangerang Pantau Pos Penyekatan

Lebih lanjut dikatakan, kegiatan dalam rangka pelayanan kesehatan keliling juga untuk mempererat jalinan silaturahmi sehingga diharapkan terbentuk komunikasi yang baik antara Satgas dan warga perbatasan. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Syarip H

Berita ini 13 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Batalyon Yonif PR 431 Kostrad Bagikan Nasi Kotak Kepada Warga dan Pondok Pesantren PPTQ Ilmul Yaqin Amha

Nasional

700 Masker Di bagikan Polsek Bekasi Kota Bersama 3 Pilar

Nusantara

Babinsa Koramil 05 Tanah Abang Dampingi Tim Damkar Sterilisasi Kantor Kelurahan Kebon Kacang

Nusantara

Kasbrigif Raider 13 Kostrad Tutup Latihan Pemantapan Raider Yonif Raider 321 Kostrad

Nusantara

Berikan Rasa Aman Dan Nyaman Babinsa Mustikajaya Gandeng Damkar sektor Mustikajaya Kota Bekasi Lakukan Penyemprotan Disinfektan

Nusantara

Mendekati Penyelenggaraan PON XX, Kodam XVII/Cenderawasih Gencarkan Vaksinasi Covid -19

Berita Sumatera

Akibat Hujan Deras Yang Disertai Angin

Headline

HUT ke-60 Divif 2 Kostrad, Prajurit Yonif Raider 509 Kostrad Karya Bakti