RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 3 September 2021 - 12:14 WIB

Satgas Yonif PR 501 Kostrad Jaga Hubungan Baik Kepada Tokoh Kampung Titigi

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Dalam rangka menjaga hubungan baik, Satgas Pamtas Mobile (Penyangga) Yonif PR 501 Kostrad melaksanakan silaturahmi kepada tokoh Kampung Titigi, Dugusiga dan Eknemba dengan memberikan papan nama sebagai sarana kodifikasi layaknya desa-desa di tempat yang lain.

Selain menjaga perbatasan, Satgas Yonif PR 501 Kostrad juga melaksanakan pembinaan teritorial kepada warga perbatasan dengan saling berbagi dan maju bersama dalam membangun negeri Indonesia. Tidak perlu sesuatu yang besar, cukup dengan hal kecil untuk merubah keadaan seperti yang diamanatkan dalam fungsi utama TNI AD, yakni untuk mewujudkan jati diri sebagai tentara rakyat dan sebagai pelindung rakyat.

Baca Juga :  Prajurit Yonif Raider 515 Kostrad Melaksanakan Tradisi Penerimaan Warga Baru

Salah satu warga Kampung Titigi sangat berterima kasih kepada prajurit Satgas Yonif PR 501 Kostrad yang telah meluangkan waktu untuk bersama-sama dalam membantu kesulitan warga di perbatasan. (Penkostrad).

Baca Juga :  Panglima Kostrad Tinjau Serbuan Vaksin Covid-19 Tahap II di Zeni Kostrad

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Syarip H

Berita ini 15 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Nusantara

Meriahkan HUT RI Ke 77, Koramil-02/Penjaringan Gelar Tournament Futsal U-12 Danramil Cup di Kelurahan Penjaringan

Nusantara

Sentra Vaksin Tetap Jakarta Timur, Yuk Vaksinasi

Nusantara

Satgas Yonarhanud 16 Kostrad Serahkan Barang Bukti Ribuan Miras Ilegal hasil Operasi Ke KPP Bea Cukai Nunukan

Nusantara

Cegah Peredaran Gelap Narkoba Kodim 0505/JT Gelar P4GN Semester-II TA.2021

Nusantara

Pangdam II/Sriwijaya Dampingi Panglima TNI dan Kabaharkam Polri Tinjau Vaksinasi di Lampung

Nusantara

Pangkostrad Kunjungan Kerja ke Brigif Raider 13 Kostrad

Nusantara

Pangkostrad Periksa Kesiapan Operasi Satgas Pamtas (Mobile) Sektor Baliem Yonif PR 431 Kostrad

Nusantara

Prajurit Pangkalan TNI AL Tanjung Balai Asahan Melaksanakan Apel Gabungan Jajaran Koarmada I