RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Kamis, 3 Juni 2021 - 18:03 WIB

Yonif Mekanis Raider 411 Kostrad Ziarah ke TMP Salatiga

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Jakarta. Jelang puncak Hari Jadi Ke-54 Yonif Mekanis Raider 411/Pandawa/6/2 Kostrad melaksanakan ziarah rombongan ke Taman Makam Pahlawan Dharma Salatiga. Ziarah ini dipimpin langsung oleh Danyonif Mekanis Raider 411/Pandawa/6/2 Kostrad Letkol Inf Rizky Aditya, S.Sos.,M.Han. Sabtu (29/05/2021).

Pelaksanaan Ziarah diawali dengan penghormatan kepada arwah para pahlawan oleh seluruh rombongan yang dipimpin ketua rombongan Danyonif Mekanis Raider 411/Pandawa/6/2 Kostrad, mengheningkan cipta dan peletakan karangan bunga serta dilanjutkan dengan tabur bunga di makam para pahlawan oleh seluruh peserta ziarah.Kegiatan tersebut dengan tetap menerapkan protokol kesehatan ketat dalam pencegahan penyebaran Covid-19.

Baca Juga :  Jalan provinsi tak kunjung diperbaiki, warga menhul dan sopir adakan aksi turun ke jalan

Abituren Akmil 2003 itu mengungkapkan, ziarah ini bertujuan untuk menghormati dan mengenang jasa-jasa arwah para pahlawan yang telah gugur dalam perjuangan merebut, membela dan mempertahankan kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Hal ini merupakan komitmen TNI Angkatan Darat khususnya Yonif Mekanis Raider 411/Pandawa/6/2 Kostrad dalam melanjutkan perjuangan para pahlawan yang rela mengorbankan jiwa dan raganya.

Baca Juga :  Serma Syaparuddin Babinsa Koramil 05 TA Dampingi Tim Damkar Sterilisasi Wilayah Binaan

“Harapannya semangat perjuangan para pahlawan dapat dilanjutkan dalam membangun bangsa dan peningkatan kesejahteraan rakyat. Pada momen HUT Batalyon ini semangat untuk terus berjuang membela bangsa harus terus digiatkan. Salah satunya yang terkini dengan berdoa dan berikhtiar dalam mendorong upaya pencegahan penyebaran Covid-19,” ucap Danyonif. (Penkostrad).

Autentikasi
Kapen Kostrad, Kolonel Inf Haryantana, S.H.

Syarip H

Berita ini 65 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Pak Sopir, Bongkar Muat di Bahu Jalan Pelanggaran Berlalulintas!

Aceh

Pak Sopir, Bongkar Muat di Bahu Jalan Pelanggaran Berlalulintas!
Fakta Persidangan: Mantan Sekretaris MA Nurhadi Tidak Bersalah

Headline

Fakta Persidangan: Mantan Sekretaris MA Nurhadi Tidak Bersalah
Usai Cuti Bersama Lebaran, Komandan Lantamal I Pimpin Apel Khusus

Nusantara

Usai Cuti Bersama Lebaran, Komandan Lantamal I Pimpin Apel Khusus
Sambut HUT Polwan Ke-75 Srikandi Polwan Polrestro Bekasi Kota Gelar “Curhat Bersama Polwan Polda Metro Jaya”

Headline

Sambut HUT Polwan Ke-75 Srikandi Polwan Polrestro Bekasi Kota Gelar “Curhat Bersama Polwan Polda Metro Jaya”
Danrem 061/Sk Dampingi Menhub dan Pangdam III/Slw Tinjau Serbuan Vaksinasi

Nusantara

Danrem 061/Sk Dampingi Menhub dan Pangdam III/Slw Tinjau Serbuan Vaksinasi
RENCANA PEMBANGUN LAPAS MUSI RAWAS UTARA

Berita Sumatera

RENCANA PEMBANGUN LAPAS MUSI RAWAS UTARA
Pangdivif 2 Kostrad Lepas Keberangkatan Satgas Pamtas Penyangga (Mobile) Yonif Mekanis Raider 412/BES/6/2 Kostrad

Nusantara

Pangdivif 2 Kostrad Lepas Keberangkatan Satgas Pamtas Penyangga (Mobile) Yonif Mekanis Raider 412/BES/6/2 Kostrad
Babinsa Koramil 06/KD Giat Operasi Gabungan PPKM Mikro Di Jalan Perumahan Permai Kalideres

Nusantara

Babinsa Koramil 06/KD Giat Operasi Gabungan PPKM Mikro Di Jalan Perumahan Permai Kalideres