RajaBackLink.com

Home / Headline

Sabtu, 26 Maret 2022 - 15:36 WIB

Tinjau Pelaksanaan Vaksinasi, Ini Harapan Kapolsek Tombolopao

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

SRIWIJAYATODAY.COM // GOWA-SULSEL, Kapolsek Tombolopao Polres Gowa, AKP Agus Muthalib meninjau langsung pelaksanaan vaksinasi anak usia 6-11 tahun bersama warga di Puskesmas Tamaona, Kecamatan Tombolopao, Kabupaten Gowa, Sabtu (26/3).

AKP Agus Muthalib mengatakan, kehadirannya bersama beberapa personel untuk memberikan semangat kepada murid sekolah maupun masyarakat umum untuk tidak takut divaksin karena baik bagi kesehatan tubuh terhindar dari penyebaran pandemi Covid-19 dan varian omicron.

Baca Juga :  Binrohtal Polres Takalar, Kabag SDM : Berikan Siraman Rohani Dan Membentuk Moralitas Personil 

“Vaksinasi anak usia 6-11 tahun merupakan langkah Polsek Tombolopao bekerjasama dengan Puskesmas dan pemerintah dalam melindung generasi penerus anak bangsa dari wabah Covid-19,” katanya.

Kapolsek Tombolopao berharap, kedepannya para pelajar agar tetap mematuhi protokol kesehatan saat melakukan pelaksanaan belajar mengajar di sekolah dan begitupula masyarakat umum saat beraktivitas diluar rumah.

Baca Juga :  Kunjungan Kerja Pangdivif 2 Kostrad Berlanjut Kunjungi Yonzipur 10 Kostrad

“Dalam kegiatan vaksinasi itu melibatkan tim medis dari Puskesmas Tamaona. Antusias warga bersama anak Sekolah di Tombolopao begitu sangat luar biasa, saya ucapkan banyak terima kasih sinergitas Pemerintah setempat bersama pihak puskesmas yang telah melaksanakan vaksinasi ini,” ungkapnya.

Humas Polres Gowa.

Kepala Wilayah Sulsel

Berita ini 111 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Peringati HUT Ke-77 Tahun, Persit KCK PD XIV/Hasanuddin Gelar Tausiyah dan Doa Bersama*

Headline

Peringati HUT Ke-77 Tahun, Persit KCK PD XIV/Hasanuddin Gelar Tausiyah dan Doa Bersama*
Kunjungan Kerja Ke Polsek Tinggimoncong, Angaru Dan Tari Paduppa Sambut Kedatangan Kapolres Gowa 

Headline

Kunjungan Kerja Ke Polsek Tinggimoncong, Angaru Dan Tari Paduppa Sambut Kedatangan Kapolres Gowa 
.Lurah Bara Baraya Utara Harapkan Bantuan Alquran dan buku Iqra Dari Alumni SMP 5 Angkatan 585 Dimanfaatkan Sebaik Baiknya TPA Ilham.

Headline

.Lurah Bara Baraya Utara Harapkan Bantuan Alquran dan buku Iqra Dari Alumni SMP 5 Angkatan 585 Dimanfaatkan Sebaik Baiknya TPA Ilham.
Oknum ASN SUDIN LH Jakarta Timur Diduga Melakukan Penipuan Kepada Sejumlah Calon PJLP

Daerah

Oknum ASN SUDIN LH Jakarta Timur Diduga Melakukan Penipuan Kepada Sejumlah Calon PJLP
Amankan Natal 2021 dan Tahun Baru 2022, Polres Gowa Laksanakan Gelar Pasukan Operasi Lilin 2021 

Headline

Amankan Natal 2021 dan Tahun Baru 2022, Polres Gowa Laksanakan Gelar Pasukan Operasi Lilin 2021 
Memperingati 18 Tahun Tsunami Aceh Ini Rangkaian Kegiatannya

Headline

Memperingati 18 Tahun Tsunami Aceh Ini Rangkaian Kegiatannya
Kejaksaan Dan  Polres Sergai Diminta Periksa Kades Sei Jenggi

Headline

Kejaksaan Dan Polres Sergai Diminta Periksa Kades Sei Jenggi
Sasar Pasar Tradisional Pattallassang, Petugas Operasi Yustisi Masih Temukan Pelanggar Protokol Kesehatan 

Headline

Sasar Pasar Tradisional Pattallassang, Petugas Operasi Yustisi Masih Temukan Pelanggar Protokol Kesehatan