RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Minggu, 10 Juli 2022 - 01:07 WIB

Kodim 0507/Bekasi Ikuti Apel Bersama Pengamanan Hari Raya Idul Adha 1443 H/2022

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Kodam Jaya, Kota Bekasi – Personel Kodim 0507/Bekasi bersama Polres Metro Bekasi Kota, Dishub dan Satpol PP melaksanakan Apel Bersama dalam rangka pengamanan Takbir keliling dan Hari Raya Idul Adha 1443 H tahun 2022 bertempat di Lapangan Polrestro Bekasi Kota Jl.Pangeran Jayakarta Kel.Harapan Mulya Kec.Medan Satria Kota Bekasi. Sabtu (9/7/2022).

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut, Kombes Pol Hengki SIK.Msi (Kapolres Metro Bekasi Kota), Letkol Inf Hafes Isjafrin SH.(Kasdim 0507/Bekasi), AKBP Rama AKBP Samrama Putra, SIK. MH (Wakapolres Metro Bekasi), Kompol Agus R (Kabag ops Polres Metro Bekasi Kota) dan Ikhwanudin (Dishub Kota Bekasi)

Baca Juga :  Antusiasme Koramil 03/Teluk Pucung Sambut HUT TNI KE 76 Pasang Umbul-Umbul Dan Banner Ucapan HUT TNI

Pengambil apel, Kombes Pol Hengki SIK.Msi (Kapolres Metro Bekasi Kota), mengajak kepada semua pihak untuk berkontribusi dalam rangka pengamanan Hari Raya Idul Adha 1443 H tahun 2022 ini.

Menurut Hengki, kegiatan pengamanan tersebut dalam rangka mengantisipasi kerawanan dalam rangka menyambut Idul Adha 1443 H.

“Perlu kita antisipasi pawai Takbir keliling, terutama Dishub, Satpol PP silahkan ditempatkan di tempat Rawan untuk mengantisipasi rombongan pawai takbir baik dari kabupaten maupun jakarta timur masuk ke kota bekasi agar tidak terjadi aksi tawuran”.ucap Kapolres.

Baca Juga :  Danramil 05 Tanah Abang Memastikan Vaksinasi Covid 19 Wilayah Binaan Berjalan Kondusif

“Kerawanan lainnya adalah pencurian hewan yang akan dipotong besok. Baik di RT dan RW setempat, itupun harus kita antisipasi”,lanjutnya.

Di akhir amanatnya Kapolres mengajak kepada para peserta apel agar meaksanakan tugas ini dengan baik dan bertanggung jawab sampai situasi aman baik di jalan lalu lintas”, tutupnya. (Sumber Kodim 0507/Bekasi).

Berita ini 69 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Prajurit dan Persit Yonif Raider 514 Kostrad Melaksanakan Wisata Kebun Jagung

Nusantara

Prajurit dan Persit Yonif Raider 514 Kostrad Melaksanakan Wisata Kebun Jagung
Babinsa Johar Baru Dan Tiga Pilar Bantu 200 Warga Yang Menerima Vaksinasi di Kampung Rawa

Nusantara

Babinsa Johar Baru Dan Tiga Pilar Bantu 200 Warga Yang Menerima Vaksinasi di Kampung Rawa
Agen Gas elpiji bersubsidi 3 kilogram (kg) marak bermunculan tanpa adanya pengawasan PT. Pertamina (Persero)

Headline

Agen Gas elpiji bersubsidi 3 kilogram (kg) marak bermunculan tanpa adanya pengawasan PT. Pertamina (Persero)
Dirilisnya Angka Kemiskinan Aceh, Ini Kata Syahrul Maulana Mansur

Aceh

Dirilisnya Angka Kemiskinan Aceh, Ini Kata Syahrul Maulana Mansur
Danramil 10/Menteng, Tinjau Vaksin Warga Binaannya

Nusantara

Danramil 10/Menteng, Tinjau Vaksin Warga Binaannya
Dandim 0505/Jakarta Timur Bagikan Bingkisan Lebaran Prajurit dan PNS

Nusantara

Dandim 0505/Jakarta Timur Bagikan Bingkisan Lebaran Prajurit dan PNS
Kaskostrad Tinjau Rumah Sakit Lapangan Yonkes 1 Kostrad Khusus COVID-19

Nusantara

Kaskostrad Tinjau Rumah Sakit Lapangan Yonkes 1 Kostrad Khusus COVID-19
Tekan Angka Perkembangan Virus Covid-19, TNI AL Lanal Bandung Terus Gencarkan Serbuan Vaksinasi Maritim

Nusantara

Tekan Angka Perkembangan Virus Covid-19, TNI AL Lanal Bandung Terus Gencarkan Serbuan Vaksinasi Maritim