RajaBackLink.com

Home / Headline

Senin, 4 April 2022 - 14:14 WIB

Ada Apa Bhabinkamtibmas Polsek Bajeng Sambangi Counter Handphone, Ternyata Ini Tujuannya

MUHAMMAD YUSUF HADING ( SULSEL ) - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com// Gowa-Sulsel, Bhabinkamtibmas Desa Bone dan Desa Lempangang Polsek Bajeng, Polres Gowa Aiptu Ahmad Zubair melaksanakan Sambang DDS dan memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada karyawan Counter Hp yang berada di Desa Bone, Kecamatan Bajeng Kab.Gowa, Senin (4/4).

 

Dalam sambangnya, Aiptu Ahmad Zubair menghimbau agar selalu tingkatkan kewaspadaan pada saat transaksi jual beli HP, karena banyak kejadian kejahatan berupa pencurian HP.

 

Selain itu Aiptu Ahmad Zubair juga berpesan kepada pemilik atau karyawan counter HP agar di pasang CCTV di sejumlah titik untuk mempermudah pengawasan apabila terjadi sesuatu yang tidak diinginkan seperti pencurian.

Baca Juga :  Kapolres Bersama Forkopimda Takalar Ikuti Rakor Lintas Sektoral Dengan Kapolri 

 

Sementara itu Kapolsek Bajeng AKP Alhabsi, SH Kapolsek saat dikonfirmasi terkait kegiatan personilnya mengatakan ”kegiatan patroli dialogis itu dilaksanakan bertujuan untuk menciptakan situasi yang aman kondusif, serta untuk mendekatkan diri Polri dengan masyarakat sehingga terjalin sinergitas yang baik antara Polri dengan masyarakat.” Ucap Kapolsek Bajeng.

Baca Juga :  Dooor.. Buronan Sabu Terpaksa Dilumpuhkan Gegara Kabur dan Melawan Petugas

 

Selain itu kata Kapolsek Bajeng yang merespon baik kegiatan anggotanya apalagi mendapat respon positif dari masyarakat. “Yang jelas kedatangan Bhabinkamtibmas memberi banyak sisi positif,” ungkapnya.

 

Kapolsek Bajeng AKP Alhabsi juga berpesan kepada masyarakat Kecamatan Bajeng agar selalu memperhatikan protokol kesehatan ditengah pandemi Covid-19 saat ini dan tidak lupa ikut vaksin.

Humas Polres Gowa.

Kepala Wilayah Sulsel

Berita ini 90 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Warga Banyak Abai Protokol Kesehatan, Polsek Galesong Selatan Polres Takalar Intensifkan Operasi Yustisi 

Headline

Warga Banyak Abai Protokol Kesehatan, Polsek Galesong Selatan Polres Takalar Intensifkan Operasi Yustisi 
Kunjungan dan Monitoring Tiada Henti demi Kesehatan Warga Darul Aman

Aceh

Kunjungan dan Monitoring Tiada Henti demi Kesehatan Warga Darul Aman
Kapolres Lahat Hadiri Apel Siaga Karhutla Di Makodim Lahat

Daerah

Kapolres Lahat Hadiri Apel Siaga Karhutla Di Makodim Lahat
Bhabinkamtibmas Polsek Manuju Gowa Semangati Anak-Anak Yang Ikuti Vaksinasi 

Headline

Bhabinkamtibmas Polsek Manuju Gowa Semangati Anak-Anak Yang Ikuti Vaksinasi 
HUT Kabupaten Muara Enim Ke 76. Begini Kata Ketua DPD IWO Muara Enim

Headline

HUT Kabupaten Muara Enim Ke 76. Begini Kata Ketua DPD IWO Muara Enim
21 Tahun Pengabdian, Alumni Dikmaba Polri Tahun 2000 DTT SMDE Polda Sulsel Gelar Vaksinasi dan Serahkan Bantuan Sembako

Headline

21 Tahun Pengabdian, Alumni Dikmaba Polri Tahun 2000 DTT SMDE Polda Sulsel Gelar Vaksinasi dan Serahkan Bantuan Sembako
Kapolres Gowa Hadiri Rapat Koordinasi 3 Pilar Kabupaten Gowa

Headline

Kapolres Gowa Hadiri Rapat Koordinasi 3 Pilar Kabupaten Gowa
POLRI: Persiapan Matang Operasi Lilin Secara Serentak.

Headline

POLRI: Persiapan Matang Operasi Lilin Secara Serentak.