RajaBackLink.com

Home / Nusantara

Jumat, 6 Agustus 2021 - 12:18 WIB

Babinsa Dan Tiga Pilar Kebon Kacang Monitoring Protkes Vaksinasi

Bagas - Penulis Berita

Sriwijayatoday.com Tanah Abang – Babinsa Koramil 05/Tanah Abang bersama Tiga Pilar kelurahan Kebon Kacang melaksanakan monitoring vaksinasi Covid-19, di halaman kantor kelurahan Kebon Kacang, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Jumat (6/8/2021).

Monitoring atau pengawasan dilakukan agar pelaksanaan suntik vaksin berjalan dengan tertib, aman dan lancar serta menerapkan protokol kesehatan.

Baca Juga :  Babinsa Kayuringin Jaya Bersama Polsek Bekasi Selatan Serahkan Bantuan untuk Keluarga Pasien Covid-19

“Kami melakukan pengawasan atau monitoring pada pelaksanaan vaksinasi Covid-19 bagi warga di wilayah binaan, agar berjalan dengan tertib, aman dan lancar,” ujarnya.

Dijelaskan Danramil, vaksinasi kali ini disiapkan untuk kuota 200 orang dan dilayani oleh 6 orang tenaga kesehatan, dipimpin dr. Alea.

Baca Juga :  Kodim 0505/JT Kembali Gelar Serbuan Vaksinasi Dosis 1 Usia 6-11 Tahun di 16 Titik Lokasi Tempat SDN dan SDMI

Danramil berharap, seluruh warga masyarakat di wilayah Tanah Abang untuk segera di vaksin untuk mencapai kekebalan komunal atau herd immunity.
*Sumber Kodim 0501/JP BS*

Syarip H

Berita ini 14 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Seleksi Administrasi Penerimaan Komcad TNI AD Tahun 2021 oleh Kodim 0505/JT

Nusantara

Seleksi Administrasi Penerimaan Komcad TNI AD Tahun 2021 oleh Kodim 0505/JT
Danlantamal I Pimpin Upacara Penaikan Bendera

Nusantara

Danlantamal I Pimpin Upacara Penaikan Bendera
Babinsa 02 Serta Tiga Pilar Sawah Besar Pantau dan Cegah Kerumunan Ojek Online di Mall Mangga Dua

Nusantara

Babinsa 02 Serta Tiga Pilar Sawah Besar Pantau dan Cegah Kerumunan Ojek Online di Mall Mangga Dua
Target Vaksin Terlampaui, TNI AL Tetap Buka Sentra Pelayanan Vaksinasi Covid-19

Nusantara

Target Vaksin Terlampaui, TNI AL Tetap Buka Sentra Pelayanan Vaksinasi Covid-19
Sukseskan Program Vaksinasi covid 19 usia 6-11 Tahun, Babinsa Harapan Jaya Pantau Langsung Kegiatan Serbuan Vaksinasi

Nusantara

Sukseskan Program Vaksinasi covid 19 usia 6-11 Tahun, Babinsa Harapan Jaya Pantau Langsung Kegiatan Serbuan Vaksinasi
Danyonif Raider 321 Kostrad Lepas Prajuritnya Pindah Satuan

Headline

Danyonif Raider 321 Kostrad Lepas Prajuritnya Pindah Satuan
Tiga Pilar Gambir Bersinergi Laksanakan Pam Prokes Vaksinasi

Nusantara

Tiga Pilar Gambir Bersinergi Laksanakan Pam Prokes Vaksinasi
Pra Audit Dalama Rangka Menghadaoi Kegiatan Post Audit Triwuln II Gelombang II Inspektorat Divif 2 Kostrad

Nusantara

Pra Audit Dalama Rangka Menghadaoi Kegiatan Post Audit Triwuln II Gelombang II Inspektorat Divif 2 Kostrad